KONSEP KOMPETENSI PEDAGOGIK DALAM PENINGKATAN PROFESIONALISME GURU PAUD

Authors

  • Sri Yunimar Ningsih Program Studi PAUD Fakultas Ilmu Pendidikan. Universitas Negeri Padang, Indonesia
  • Nurhafizah Nurhafizah Program Studi PAUD Fakultas Ilmu Pendidikan. Universitas Negeri Padang, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v3i2.270

Keywords:

Kompetensi Pedagogik, Profesionalisme Guru PAUD

Abstract

Salah satu aspek kompetensi yang harus dimiliki oleh guru adalah kompetensi pedagogik. Kompetensi pedagogik ini merupakan kemampuan guru dalam mengelola pembelajaran dan peserta didik. Secara komprehensif kompetensi pedagogik yang meliputi pemahaman terhadap peserta didik, perancangan pembelajaran  termasuk pemahaman terhadap landasan-landasan pendidikan yang penting dalam pembelajaran, pelaksanaan pembelajaran, evaluasi hasil belajar dan pengembangan peserta didik untuk mengaktualisasikan berbagai potensi yang dimilikinya. Sehingga kompetensi ini sangat perlu dikuasai oleh setiap pendidik PAUD. Kompetensi pedagogik, pemahaman dan penerapan kesemua elemen-elemen kompetensi pedagogik berdampak bagi peningkatan pengelolaan pembelajaran. Kesemua elemen-elemen kompetensi pedagogik tersebut merupakan kesatuan bagi pembentukan mutu atau kualitas dan peningkatan profesionalisme guru PAUD

References

Abdul Majid. 2008. Perencanaan Pembelajaran Mengembangkan Standar Kompetensi. Bandung: Rosda karya

Cece Wijaya, dkk. 1991. Upaya Pembaruan Dalam Pendidikan Dan Pengajaran. Bandung: Rosdakarya

C. Mulyasa, Standar Kompetensi dan Sertifikasi Guru. (Bandung: Remaja Rosdakarya, 2007)

Daryanto, Standar Kompetensi dan Penilaian Kinerja Guru Profesional (Yogyakarta, Penerbit Gava Media, 2013)

Fadlillah, Muhammad. 2012. Desain Pembelajaran PAUD: Tinjauan dan Teoritik.Yogyakarta: Ar-Ruzz Media

Kuasih, Imas, Kompetensi Pedagogik Teori dan Praktek untuk Meningkatkan Kinerja dan Kualitas Guru.(Jakarta: Kata Pena, 2017)

Nurhafizah. 2012. Kemampuan Berkomunikasi Sebagai Salah Pilar Profesionalisme Guru Dalam Membimbing Anak Usia Dini. Proseding Temu Ilmiah FIP JIP. Bandung: FIP UPI

Nurhafizah, N. (2017). Strategi Pengembangan Kemampuan Sains Anak Taman Kanak-Kanak di Koto Tangah Padang. Pedagogi, 3(3b).

Peraturan Pemerintah RI Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan. Jakarta: Depdiknas

Sardiman, 2001. Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Rajawali

Suryana, Dadan. 2016. Pendidikan Anak Usia Dini, Stimulasi dan Aspek Perkembangna Anak. Padang: Kencana

Syaripudin, dkk. 2010. Pedagogik Teoritis, Sistemati. Bandung: Percikan Ilmu

Syaiful Sagala. 2009. Kemampuan Professional Guru dan Tenaga Kependidikan. Bandung: Alfabeta

Usman. U.M. 2001. Menjadi Guru Profesional. Bandung: Remaja Rosdakarya

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen. Jakarta: Depdiknas

Wiyani, Novan Ardy. 2015. Manajemen PAUD Bermutu. Yogyakarta: Gava Media

Downloads

Published

08-06-2019

How to Cite

Ningsih, S. Y., & Nurhafizah, N. (2019). KONSEP KOMPETENSI PEDAGOGIK DALAM PENINGKATAN PROFESIONALISME GURU PAUD. Jurnal Pendidikan Tambusai, 3(1), 694–703. https://doi.org/10.31004/jptam.v3i2.270

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check