Pengaruh Kepemimpinan Visioner dan Mutu Tata Kelola Terhadap Akreditasi

Authors

  • Sri Damayanti Sekolah Menengah Atas Negeri 1 Sekayu, Indonesia
  • Edi Harapan Universitas PGRI Palembang, Indonesia
  • Rohana Rohana Universitas PGRI Palembang, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v5i3.2711

Keywords:

Akreditasi, Kepemimpinan, Visioner

Abstract

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan menguji pengaruh kepemimpinan visioner dan mutu tata kelola terhadap akreditasi SMA Negeri di Kota Sekayu. Penelitian ini dilaksanakan di semua SMA Negeri yang ada di Kota Sekayu. Pada penelitian ini peneliti melakukan pendekatan ex post facto. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 113 orang responden. Dalam penelitian ini, Peneliti menggunakan tiga teknik pengumpulan data, yaitu melakukan observasi, mencari dokumen-dokumen yang berhubungan dengan penelitian, menyebarkan angket penelitian kepada responden terpilih. Hasil penelitian menyimpulkan adanya pengaruh kepemimpinan visioner dan mutu tata kelola secara bersama-sama terhadap akreditasi sekolah. Penelitian ini memberi kontribusi bagi pengelola sekolah agar menerapkan kepemimpinan visioner dan tata kelola yg baik agar dapat meraih akreditasi baik.

References

Dewi, E. R. (2018) Tata Kelola Inovasi Pembelajaran untuk Sekolah Menengah Atas. Jurnal DIKDAS MATAPPA: Jurnal Ilmu Pendidikan Dasar, 1(1).

Hartono., & Priyanti, W. (2014). Kepemimpinan Visioner: Mewujudkan Sekolah Bernuansa Islam Siap Bersaing Di Era Globalisasi. Surabaya: Jagat Alimussirry.

Harapan, E. (2017). Visi Kepala Sekolah sebagai Penggerak Mutu Pendidikan. JMKSP (Jurnal Manajemen, Kepemimpinan, dan Supervisi Pendidikan), 1(2).

Hermiliah., Pahlawanti, D. W., & Fitria, H. (2020). Peningkatan Quality Insurance Menuju Pendidikan Berkualitas. Prosiding Seminar Nasional Program Pascasarjana Universitas PGRI Palembang.

Jabar, A. (2016). Penguatan Tata Kelola Kelembagaan IAIN Menuju IAIN Ambon Bermutu Melalui Pelaksanaan Good University Governance. Jurnal Fikratuna, 8(2).

Karyanto, U. G., Rahman, A., & Darwin. (2015). Implikasi Akreditasi Sekolah terhadap Peningkatan Mutu Tata Kelola SMK Negeri 1 OKU. Jurnal Manajemen Pendidikan Indonesia, 7(2).

Kesumawati, N., & Aridanu, I. (2017). Statistik Parametrik Penelitian Pendidikan. Palembang: Noer Fikri.

Mulyasa, E. (2009). Manajemen Berbasis Sekolah. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Nanus, B. (2001). Visionary Leadeship: Creating and Compelling Sense of Direction for Your Organization. San Fransisco, CA: Jossey Bass Publisher.

Nugroho, S. (2014). Pemimpin Visioner Pada Institusi Pendidikan. Jurnal Ilmiah Guru “COPE”, XVIII(1).

Permendiknas No. 63 Tahun 2009 tentang Penjaminan Mutu Pendidikan.

Permendikbud No. 13 Tahun 2018 tentang Badan Akreditasi Nasional.

Riduwan., & Achmad, E. K. (2011). Cara Menggunakan dan Memaknai Path Analysis (Analisis Jalur). Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2011). Metode Penelitian Administrasi. Bandung: Alfabeta

Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R & D. Bandung: Alfabetha.

Sukardi. (2014). Metodologi Penelitian Pendidikan, Kompetensi dan Praktiknya. Jakarta: Bumi Aksara.

Suwarno, B. (1988). Pengantar Aplikasi Statistik dalam Penelitian Pendidikan. Bandung: PPs UPI Bandung.

UU No. 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah.

Downloads

Published

31-12-2021

How to Cite

Damayanti, S. ., Harapan, E. ., & Rohana, R. (2021). Pengaruh Kepemimpinan Visioner dan Mutu Tata Kelola Terhadap Akreditasi. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(3), 10776–10784. https://doi.org/10.31004/jptam.v5i3.2711

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check