Monitoring Pergeseran Posisi Titik dengan Data Pengamatan GPS di Kota Padang

Authors

  • Huzairin Khotib Khan Teknik geodesi, Institut Teknologi Padang, Indonesia

Keywords:

GNSS, Vector Perpindahan, Kecepatan, Pola pergerakan, Kota Padang

Abstract

Kota Padang merupakan ibukota Provinsi Sumatra Barat yang terletak di pantai barat pulau Sumatra. Dilihat dari letak geografisnya, Kota Padang memiliki potensi-potensi daerah yang cukup bervariasi. Potensi-potensi ini terdapat didaerah daratan dan lautan.Metode yang biasa digunakan mengamati deformasi yaitu dengan survey GNSS (Global Navigation Satellite System). Dengan menggunakan rumus vector perpindahan pada persamaan 1. maka didapatkan hasil perpindahan atau selisih koordinat dan elevasi. Dari hasil hitungan menggunakan rumus kecepatan perpindahan rata-rata didapatkan hasil hitungan kecepatan perpindahan titik pemantaauan. Berdasarkan hasil uji akurasi perhitungan pada tabel f dan analisi pergeseran koordinat. penerimanaan Ho setelah dilakukan uji akurasi menggunakan perhitungan tabel F menandakan bahwasanya titik tersebut bergerak tidak terlalu signifikan, sedangkan Koordinat titik pemantauan yang ditandai dengan penolakan Ha setelah dilakukan uji akurasi menandakan bahwasanya titik tersebut bergerak signifikan. 1. Besaran kecepatan pegeseran pada titik-titik pemantauan diKota Padang pada penelitian ini pada kala 1 dan 2, pada koordinat X terjadi kecepatan perpindahan sebesar 0.00025-0.00250 m/bulan, pada koordinat Y terjadi kecepatan perpindahan sebesar 0.0000- 0.00475 m/bulan, serta pada posisi ketinggian terjadi kecepatan perpindahan sebesar 0.00175-0.0195. Sedangkan pada kala 2 dan 3 koordinat X terjadi kecepatan perpindahan sebesar 0.000-0.016 m/bulan, pada koordinat Y terjadi kecepatan perpindahan sebesar 0.0000- 0.00433 m/bulan, serta pada posisi ketinggian terjadi kecepatan perpindahan sebesar 0.00067-0.08133.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abidin, D. H. 1995. Penentuan Posisi Dengan Gps Dan Aplikainya. Jakarta: Pt. Pradnya Paramita

Abidin, H. Z., & Dkk. (2001). Studi Deformasi Gunung Kelut Dengan Metode Survei Gps. Surveying Dan Geodesi, Xi(1), 11–18.

Abidin, H.Z. 2007. Penentuan Posisi Dengan Gps Dan Aplikasinya. Pt Pradnya Paramita. Jakarta.

Abidin, H.Z., C. Subarya, B. Muslim, F.H. Adiyanto, I. Meilano, H. Andreas, Dan I. Gumilar, 2010, The Applications Of Gps Cors In Indonesia: Status, Prospect And Limitation, Proceedings Of The Fig Congress 2010, Ts 4c - Gnss Cors Networks - Infrastructure, Analysis And Applications Ii, Sydney, Australia, 1116 April 2010.

Arlinady Pratama, Dkk (2013) Pengolahan Data Gps Kontinyu Jaringan Sugar (Sumatran Gps Array) Untuk Mengamati Deformasi Akibat Gempa Cekungan Wharton Sumatera.

Bps (Badan Pusat Statistik Kota Padang). (2021). Kota Padang Dalam Angka 2019. Retrieved From Https://Padangkota.Bps.Go.Id/Publication/

Chen, Y.Q., 1988, Deformation Surveys In P.R. China, Proceedings Of 5th International (Fig) Symposium On Deformation Measurements And 5th Canadian Symposium On Mining Surveying And Rock Deformation Measurements, Department Of Surveying Engineering, University Of Brunswick, Canada

Fikri Sayidinal, 2016. Analisis Pergeseran Koordinat Stasiun Cors Big Di Sumatera Barat Tahun 2016 Menggunakan Trimble Business Center, Teknik Geodesi Institut Teknologi Padang, Padang.

Fikri , S. (2020). Monitoring Perubahan Permukaan Tanah Di Kawasan Lumpur Sidoarjo Dan Sekitarnya Menggunakan Metode Ps- Insar Dengan Data Sentinel-1 Pada Tahun 2017- 2019.

Gebre-Egziabher, S. G., 2009. Gnss Applications And Methods. London: Artech House.

Downloads

Published

2023-05-22

How to Cite

Khan, H. K. . (2023). Monitoring Pergeseran Posisi Titik dengan Data Pengamatan GPS di Kota Padang. Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(2), 4592–4605. Retrieved from https://jptam.org/index.php/jptam/article/view/6439

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check