Konsep Pelatihan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia yang Efektif di Lembaga Pendidikan

Authors

  • Sary Zuanda Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau, Indonesia
  • Syuhada Syuhada Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau, Indonesia
  • Ramli Saputra Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau, Indonesia
  • Afriza Afriza Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v8i1.12849

Keywords:

Sumber Daya Manusia, Pengembangan, Pelatihan

Abstract

Pengembangan sumber daya manusia merupakan komponen penting dalam meningkatkan efisiensi sumber daya manusia, sangat penting untuk mencapai tujuan tertentu dalam pengembangan organisasi bisnis dan pelayanan sosial. Pengembangan sumber daya manusia dapat dicapai melalui pelatihan, yang biasanya diberikan oleh penyedia layanan sosial dengan tujuan meningkatkan kinerja sumber daya manusia. Menurut Kettner, ada lima fungsi manajemen: perencanaan, pengorganisasian, pengembangan SDM, pembiayaan, dan sistem informasi. Fokus pelatihan ini adalah manajemen pengembangan SDM. Pekerja sosial dan konsultan ketenagakerjaan harus memahami konsep ini. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif yang menggunakan pendekatan deskriptif. Hasilnya menggambarkan bagaimana tujuan pelatihan ditetapkan, dilaksanakan, dan menghasilkan hasilnya. Diharapkan temuan penelitian ini akan bermanfaat untuk evaluasi.

References

Adamy, M. (2016). Buku Ajar Manajemen Sumber Daya Manusia Teori, Praktik Dan Penelitian. Unimal Press.

Akilah, F. (2018). Penerapan Fungsi Staffing Dalam Lembaga Pendidikan. Adaara: JurnalManajemen Pendidikan Islam, 7(1)

Mangkunegara, A. A. Anwar P., Perencanaan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia, Bandung: PT Refika Aditama, 2011.

Donni J. P.& Suwatno H., Manajemen SDM dalam Organisasi Publik dan Bisnis, (Bandung: Alfabeta, 2001)

Ahmad, Tohardi. 2008. Pemahaman Praktis Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Universitas Tanjung Pura, Mandar Maju

Ahmad. 2020. Manajemen Strategis. Makassar: Nass Media Pustaka

Onong Uchjana Effendi. 1984. Ilmu Komunikasi Teori dan Praktek. Bandung: Remaja Rosdakarya

Akhmad Subekhi dan Muhammad Jauhar. 2012. Pengantar Sumber Daya Manusia. Jakarta: Prestasi Pusaka.

Sinambela, L. P. (2021). Manajemen Sumber Daya Manusia: Membangun tim kerja yang solid untuk meningkatkan kinerja Bumi Aksara.

Manshur, U. (2015). Manajemen Program Pelatihan Dan Pengembangan Bahasa Arab. PEDAGOGIK: Jurnal Pendidikan, 2(1)

Priyatna, M. (2017). Manajemen pengembangan sdm pada lembaga pendidikan Islam. Edukasi Islami: Jurnal Pendidikan Islam, 5(09).

Masram, M., & Mu’ah, D. (2015). Manajemen Sumber Daya Manusia. Surabaya: Zifatama Publisher

Siagian. 2017. Manajemen Sumber Daya Manusia. Bumi Aksara. Jakarta.

Suwatno, H., & Donni, J. P. (2011), Manajemen SDM dalam Organisasi Publik dan Bisnis,Bandung: Alfabeta.

Downloads

Published

15-01-2024

How to Cite

Zuanda, S., Syuhada, S., Saputra, R., & Afriza, A. (2024). Konsep Pelatihan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia yang Efektif di Lembaga Pendidikan. Jurnal Pendidikan Tambusai, 8(1), 3073–3081. https://doi.org/10.31004/jptam.v8i1.12849

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check