Pengaruh Penyemprotan Ecoenzyme Terhadap Pertumbuhan Tanaman Padi (Oryza Sativa) Pada Cekaman Salinitas

Authors

  • Fauziatul Husna Zirrazaq Departemen Biologi, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Padang, Indonesia
  • Violita Violita Departemen Biologi, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Padang, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v8i1.14098

Keywords:

Ecoenzyme, Cekaman Salinitas, Tanaman Padi

Abstract

Salinitas merupakan masalah utama bagi pertanian di seluruh dunia. Cekaman salinitas menyebabkan terganggunya pertumbuhan dan produksi tanaman pangan, khususnya tanaman padi (Oryza sativa). Terganggunya pertumbuhan dan produksi tanaman padi disebabkan kadar hormon auksin yang menurun pada kondisi cekaman salinitas sehingga mengakibatkan tanaman semakin rentan terhadap kerusakan. Oleh karena itu, perlu dilakukan upaya untuk mencegah kerusakan tanaman akibat cekaman salinitas, salah satunya melalui pemberian hormon eksogen. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penyemprotan ecoenzyme terhadap pertumbuhan tanaman padi (Oryza sativa) pada kondisi cekaman salinitas. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen dengan metode Rancangan Acak Kelompok yang terdiri dari dua faktor dengan 16 perlakuan dan 3 pengulangan. Faktor pertama yaitu perlakuan salinitas (NaCl) dengan konsentrasi 0 ?M, 15 ?M, 30 ?M dan 45 ?M. Faktor kedua yaitu penyemprotan ecoenzyme dengan konsentrasi 0 ml/L, 0,75 ml/L, 1 ml/L dan 1,25 ml/L. Parameter yang diamati yaitu panjang akar, tinggi tumbuhan, dan kadar air relatif. Data penelitian dianalisis menggunakan two-way ANOVA, dilanjutkan dengan uji duncan pada taraf 5%. Hasil penelitian menunjukkan penyemprotan ecoenzyme berpengaruh signifikan terhadap pertumbuhan panjang akar tanaman padi.

References

Anandia, R., Roslim, D. I., & Herman. (2020). Respon Kecambah Padi (Oryza Sativa L.) Solok Terhadap Cekaman Garam. Jurnal Online Mahasiswa FMIPA, 21(1), 1–9. http://journal.um-surabaya.ac.id/index.php/JKM/article/view/2203

Barus, W. A., Munar, A., Sofia, I., & Lubis, E. (2021). Kontribusi Asam Salisilat untuk Ketahanan Cekaman Salinitas pada Tanaman. Jurnal Penelitian Bidang Ilmu Pertanian, 19(3), 9–19.

Dachlan, A., Kasim, N., & Kurnia Sari, A. (2013). Uji Ketahanan Salinitas Beberapa Varietas Jagung (Zea mays L.) Dengan Menggunakan Agen Seleksi NaCl. Biogenesis: Jurnal Ilmiah Biologi, 1(1), 9–17. https://doi.org/10.24252/bio.v1i1.442

FAO. (2021). Global map of salt-affected soils: GSASmap V1.0. Fao, 20. https://www.fao.org/documents/card/en/c/cb7247en

Junandi, J., Mukarlina, M., & Linda, R. (2019). Pengaruh Cekaman Salinitas Garam Nacl Terhadap Pertumbuhan Kacang Tunggak (Vigna Unguiculata L. Walp) Pada Tanah Gambut. Jurnal Protobiont, 8(3), 101–105. https://doi.org/10.26418/protobiont.v8i3.36869

Karolinoerita, V., & Annisa, W. (2020). Salinisasi Lahan dan Permasalahannya di Indonesia. Jurnal Sumberdaya Lahan, 14(2), 91. https://doi.org/10.21082/jsdl.v14n2.2020.91-99

Krismiratsih, F., Winarso, S., & Slamerto, S. (2020). Cekaman Garam NaCl danTeknik Aplikasi Azolla pada Tanaman Padi. Jurnal Ilmu Pertanian Indonesia, 25(3), 349–355. https://doi.org/10.18343/ipi.25.3.349

Kusmiyati, F., Sumarsono, & Karno. (2014). Pengaruh perbaikan tanah salin terhadap karakter fisiologis Calopogonium mucunoides. Pastura, 4(1), 1–6. https://ojs.unud.ac.id/index.php/pastura/article/view/13661

Luzik, N. D. (2022). Kadar Hara dan Indole Acetic Acid Ecoenzyme dari Beberapa Sumber Karbon (pp. 1–41). Universitas Negeri Padang.

Masganti, M., Abduh, A. M., Rina D., Y., Alwi, M., Noor, M., & Agustina, R. (2023). Pengelolaan Lahan dan Tanaman Padi di Lahan Salin. Jurnal Sumberdaya Lahan, 16(2), 83. https://doi.org/10.21082/jsdl.v16n2.2022.83-95

Nadir, M., Munadiyah, & Rinduwati. (2020). Respon Pertumbuhan Awal Indigofera zollingeriana Response of Initial Growth of Indigofera zollingeriana to Salinity Stress. Buletin Nutrisi Dan Makanan Ternak, 17(2), 119–135.

Novianto. (2022). Response Of Liquid Organic Fertilizer Eco Enzyme (EE) On Growth And Production Of Shallot (Allium Ascalonicum. L). Jurnal Agronomi Tanaman Tropika (Juatika), 4(1), 147–154. https://doi.org/10.36378/juatika.v4i1.1782

Sari, M. I., Noer, S., & Emilda, E. (2022). Respons Pertumbuhan Tanaman Labu Kuning (Cucurbita moschata) Pada Cekaman Salinitas. EduBiologia: Biological Science and Education Journal, 2(1), 72. https://doi.org/10.30998/edubiologia.v2i1.11828

Suhartini, T., & Harjosudarmo. (2017). Toleransi Plasma Nutfah Padi Lokal terhadap Salinitas (Tolerance of Local Rice Germplasm to Salinity). Plasma Nutfah, 23(1), 51–58.

Suryaman, M., Kurniati, F., & Khaerunisa, H. (2022). Pertumbuhan Kedelai pada Kondisi Cekaman Salinitas dengan Pemberian Ekstrak Kulit Buah Nanas (Ananas comosus L). Jurnal Penelitian Pertanian Terapan, 22(2), 186–194. https://doi.org/10.25181/jppt.v22i2.2148

Tamba, R., Martino, D., & Sarman. (2020). Pengaruh Pemberian Auksin (NAA) Terhadap Pertumbuhan Tunas Tajuk Dan Tunas Cabang Akar Bibit Karet (Hevea brasillensis Muell. Arg) Okulasi Mata Tidur. Jurnal Agroecotania?: Publikasi Nasional Ilmu Budidaya Pertanian, 2(2), 11–20. https://doi.org/10.22437/agroecotania.v2i2.8737

Tolib, R., Kusmiyati, F., & Lukiwati, D. R. (2017). Pengaruh sistem tanam dan pupuk organik terhadap karakter agronomi turi dan rumput benggala pada tanah salin. Journal of Agro Complex, 1(2), 57. https://doi.org/10.14710/joac.1.2.57-64

Yoshida, S., Forno, D. A., Cock, J. H., & Gomez, K. A. (1976). Laboratory Manual for Physiological Studies of Rice. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 61.

Yu, Z., Duan, X., Luo, L., Dai, S., Ding, Z., & Xia, G. (2020). How Plant Hormones Mediate Salt Stress Responses. Trends in Plant Science, 1–14. https://doi.org/10.1016/j.tplants.2020.06.008

Downloads

Published

10-03-2024

How to Cite

Husna Zirrazaq, F., & Violita, V. (2024). Pengaruh Penyemprotan Ecoenzyme Terhadap Pertumbuhan Tanaman Padi (Oryza Sativa) Pada Cekaman Salinitas. Jurnal Pendidikan Tambusai, 8(1), 11411–11421. https://doi.org/10.31004/jptam.v8i1.14098

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check