Peningkatan Mutu Guru dalam Proses Pembelajaran melalui Penerapan Supervisi Klinis Kepala Sekolah di SMAS Serumpun Kec. Pasir Penyu Tahun Pelajaran 2017-2018
DOI:
https://doi.org/10.31004/jptam.v5i3.2069Keywords:
Mutu guru, Supervisi klinisAbstract
Ketrampilan utama dari seorang guru adalah melakukan penilaian dan pembinaan kepada siswa untuk secara terus menerus meningkatkan kualitas proses pembelajaran yang dilaksanakan di kelas agar berdampak pada kualitas hasil belajar siswa. Untuk dapat mencapai kualitas tersebut guru diharapkan dapat melakukan pembelajaran yang didasarkan pada metode dan teknik yang tepat sesuai dengan kebutuhan siswa. Namun kenyataan di lapangan menunjukkan bahwa ternyata kualitas pendidikan masih jauh dari apa yang diharapkan terutama di SMAS Serumpun Kecamatan Pasir Penyu Kabupaten Indragiri Hulu Untuk mengatasi masalah tersebut maka peneliti sekaligus sebagai kepala sekolah melakukan pembinaan kepada guru melalui supervisi Klinis, dan tindakan ini sebagai suatu langkah yang tepat agar peningkatan capaian mutu sekolah dapat dicapai sesuai dengan program pemerintah yaitu program pendidikan bermutu. Tujuan dari penelitian tindakan sekolah (PTS) ini adalah untuk mengetahui sejauh mana pembinaan kepala sekolah melalui supervisis Klinis untuk meningkatkan kinerja guru dalam melaksanakan pembelajaran. Dalam penelitian tindakan sekolah (PTS) ini dilakukan dalam 3 siklus, dari hasil tindakan yang dilakukan terbukti dapat meningkatkan kinerja guru dengan mencapai standar ideal. Dari 65,50 % pada siklus I, dapat meningkat menjadi 72,50 % pada siklus II, dan siklus ke III 83,75 %. Hasil penelitian tindakan ini menunjukkan bahwa pembinaan melalui supervisi Klinis dapat meningkatkan kinerja guru dalam melaksanakan pembelajaran, dengan ketuntasan mencapai 100 %.
References
Acheson, K. A., & Gall, M. D. (1997). Techniques in the clinical supervisionof the teachers: Preservice and inservice applications (4th ed.). White Palins, NY: Longman.
Arends Richard I. (2007). Learning to Teach. Seventh edition. New York: Mc Graw Hill Companies.
Bellon, J. J., & Bellon, E. C. (1982). Classroom supervision and instructional improvement: A synergetic process (2nd ed.). Dubuque, IA: Kendall/Hunt.
Blumberg, A. (1980). Supervisiors and teachers: A private cold war (2nd ed.). Berkeley, CA: McCutchan.
Cogan, M. (1937). Clinical supervision. Boston: Houghton-Mifflin.
Costa, A. L., & Garmston, R. J. (1994). Cognitive coaching: A foundation for renaissance schools. Norwood, MA: Christopher-Gordon.
Depdiknas RI, 2003 Undang Undang No 20 Tentang Sistem Pendidikan Nasional.Jakarta: depdiknas
Depdiknas RI, 2005 Undang No 14 Tentang Guru dan Dosen.Jakarta: depiknas.
Dirjen PMPTK,2007.Peraturan Menteri No 12 Tentang Standar Kompetensi Kepala Sekolah.Jakarta: Dirjen PMTK Depdiknas.
Dirjen PMPTK, 2017.Bahan Belajar Mandiri Kelompok Kerja Kepala Sekolah.Dimensi Supervisi klinis.Jakarta: Dirjen PMTK depdiknas.
Glatthorn, A. A. (1990). Supervisory leadership: Introdution to instructional supervision. New York: HarperCollins.
Glatthorn A. A. (1984). Differentiated supervision. Alexandria, V A: Association for Supervision and Curriculum.
Glickman, C. D. (1990). Supervision of instruction: A developmet approach (2nd ed.). Boston: Allyn and Bacon. Supervisi Klinis-KKPS 35
Glickman, C. D. (1981). Developmental supervision: Altenative practices for helping teachers. New York: Holt, Rinehart and Winston.
Goldhammer, R. (1969). Clinical supervision: Special methods for the supervision of teachers. New York: Hlot, Rinehart and Winston.
Harris, B. M. (1975). Supervisory behavior in education (2nded.). Englewood Cliffs, NJ: Prentice-Hall.
Pajak, E. F. (1993). Approaches to clinical supervision: Alternatives for improving instruction. Norwood, MA: Christopher-Gordon.
Pidarta, Made. 1990. Perencanaan Pendidikan Partisipatori. Jakarta: Rineka Cipta
Pidarta, Made. 1997. Landasan Kependidikan Stimulus Ilmu Pendidikan Bercorak Indonesia. Jakarta: Rineka Cipta
Pidarta, Made.1999. Pemikiran Tentang Supervisi Pendidikan, Jakarta: Bumi Aksara.
Purwanto, Ngalim. M, 2005. Administrasi dan Supervisi Pendidikan. Bandung: PT. Remaja Rosda Karya
Sergiovanni, T. J., & Starratt, R. J. (1998). Supervision: A re-definition (6th ed.). Boston: McGraw-Hill.
Unruh, A., & Turner, H. E. (1970). Supervision for change and innovation. Boston: Houghton-Mifflin
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2021 Fitriadi Fitriadi
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).