Pengaruh Model Contextual Teaching And Learning (CTL) terhadap Pembelajaran IPS Kelas V SD Negeri 08 Sungai Rumbai Dharmasraya

Authors

  • Ruci Anggriani Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas Dharmas Indonesia, Indonesia
  • Alchonity Harika Fitri Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas Dharmas Indonesia, Indonesia
  • Ratnawati Ratnawati Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas Dharmas Indonesia, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v5i3.2425

Keywords:

Pembelajaran IPS, Model Contextual Teaching And Learning (CTL), Kemampuan Memahami

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh peserta didik yang kesulitan memahami pembelajaran IPS khususnya pada materi Interaksi Sosial. Proses pembelajaran yang menggunakan metode ceramah. Oleh karena itu, kemampuan memahami pembelajaran IPS peserta didik rendah. Untuk itu, peneliti melakukan suatu penelitian menggunakan model Contextual Teaching and Learning (CTL). Tujuan ini untuk mengetahui pengaruh model Contextual Teaching and Learning (CTL) terhadap pembelajaran IPS Kelas V SD Negeri 08 Sungai Rumbai Dharmasraya. Jenis penelitian ini adalah Quasi Experimental Design. Desain penelitian ini Non Equivalent Control Group Design. Penelitian dilakukan di SD Negeri 08 Sungai Rumbai Dharmasraya. Waktu dilaksanakannya penelitian ini pada semester II Tahun Ajaran 2020/2021. Sampel pada penelitian ini berjumlah 31 peserta didik. Berdasarkan hasil uji paired samples t test diperoleh signifikansi 0,000<0,05. Disimpulkan bahwa terdapat pengaruh model Contextual Teaching and Learning (CTL) terhadap pembelajaran IPS Kelas V SD Negeri 08 Sungai Rumbai Dharmasraya. Berdasarkan penelitian, bahwa model Contextual Teaching and Learning (CTL) memberikan pengaruh yang meningkat terhadap kemampuan memahami peserta didik pada pembelajaran IPS. Model Contextual Teaching and Learning (CTL) ini dapat digunakan guru untuk mengaitkan materi pembelajaran dengan dunia nyata peserta didik, menjadikan peserta didik berperilaku sopan dan santun, berkomunikasi dengan baik, dan menjadi sebuah kebiasaan ketika berinteraksi dengan individu maupun berkelompok.

References

Anshori, S. (2016). Pemahaman Konsep Jual Beli Dalam Pembelajaran IPS di Sekolah Dasar Melalui Metode Role Playing. 147(March), 11–40. http://journal.unj.ac.id/unj/index.php/pgsd/article/download/8010/5687/

Budiarti, Y. (2015). Pengembangan Kemampuan Kreativitas Dalam Pembelajaran. PROMOSI (Jurnal Pendidikan Ekonomi), 3(1), 61–72. https://doi.org/10.24127/ja.v3i1.143

Karim, A. (2017). Analisis Pendekatan Pembelajaran CTL (Contextual Teaching And Learning) Di SMPN 2 Teluk Jambe Timur, Karawang. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 7(2), 144–152. https://doi.org/10.30998/formatif.v7i2.1578

Kasmawati, Latuconsina, N. K., & Abrar, A. I. P. (2017). Pengaruh Model Pembelajaran Contextual Teaching and Learning (CTL) Terhadap Hasil Belajar. Jurnal Pendidikan Olahraga Dan Kesehatan, 5(2), 70–75. http://journal.uin-alauddin.ac.id/index.php/PendidikanFisika/article/view/3482/3911

Muslim, A. (2013). Interaksi Sosial dalam Masyarakat Multietnis. Jurnal Diskursus Islam, 1(3), 484–494. http://journal.uin-alauddin.ac.id/index.php/diskursus_islam/article/view/6642/5402

Nuraida, A., Momoh, H., & Ade, R. (2014). Pengaruh Interaksi Sosial Terhadap Aktivitas Belajar Siswa Kelas Vi Sd Negeri Salebu Kecamatan Mangunreja. PEDADIDAKTIKA: Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 1(1). https://ejournal.upi.edu/index.php/pedadidaktika/article/view/4680

Prananda, G. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD Dalam Pembelajaran IPA Siswa Kelas V SD. Jurnal Pedagogik, 6(1), 122–130.

Rusman. (2014). MODEL-MODEL PEMBELAJARAN: Mengembangkan Profesionalisme Guru (Kharisma P). PT RajaGrafindo Persada.

Wahyuningsih, S. (2014). Sikap Interaksi dan Individu Dalam Kehidupan Sehari-hari. DIDAKTIK. https://media.neliti.com/media/publications/168507-ID-sikap-interaksi-sosial-dan-individu-dala.pdf

Wakhid, A., Andriani, N. S., & Saparwati, M. (2017). Kemampuan Interaksisosial Siswa Usia 10-12 Tahun Diungaran Describe Social Interaction Capabilities of Students Aged 10-12 Years Old in Ungaran . Keperawatan, 5 No 2, 87–90. https://jurnal.unimus.ac.id/index.php/JKJ/article/view/4491

Zulaiha, S. (2016). Pendekatan Contextual Teaching and Learning dan implementasinya dalam rencana pembelajaran. BELAJEA: Jurnal Pendidikan Islam, Vol 1(1). http://journal.staincurup.ac.id/index.php/belajea

Downloads

Published

10-12-2021

How to Cite

Anggriani, R. ., Fitri, A. H. ., & Ratnawati, R. (2021). Pengaruh Model Contextual Teaching And Learning (CTL) terhadap Pembelajaran IPS Kelas V SD Negeri 08 Sungai Rumbai Dharmasraya. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(3), 9091–9097. https://doi.org/10.31004/jptam.v5i3.2425

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check