Optimalisasi TPACK Pada Pembelajaran Jarak Jauh di SDN Kragilan 3 Kabupaten Serang
DOI:
https://doi.org/10.31004/jptam.v5i3.2441Keywords:
TPACK, Media Pembelajaran, Pembelajaran Jarak JauhAbstract
Perkembangan teknologi yang semakin pesat harus memaksa kegiatan pembelajaran yang beradaptasi dengan situasi tersebut. Berbagai inovasi pembelajaran telah bermunculan salah satunya yaitu konsep TPACK sebagai penunjang pembelajaran. Penelitian ini mengkaji tentang pemanfaatan TPACK dalam pembelajaran jarak jauh di SDN Kragilan 3 yang secara spesifik ingin menggambarkan bagaimana proses pelaksanaan TPACK dan hasil dari pelaksanaan TPACK pada kegiatan pembelajaran. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif. Proses pengumpulan data dilakukan dengan wawancara dan pengamatan langsung kepada guru dan peserta didik di SDN Kragilan 3. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa TPACK dilaksanaan dengan cara menggunakan alat pembelajaran berbasis TIK berupa Laptop maupun Smartphone untuk dapat mengakses aplikasi WhatsApp serta menggunakan media pembelajaran berupa video pembelajaran dan hasil dari pelaksanaan TPACK pada kegiatan pembelajaran memberikan dampak pada aspek kemampuan pemahaman, keterampilan serta motivasi belajar peserta didik disaat pembelajaran dilakukan secara jarak jauh pada masa pandemic COVID-19.
References
Latip, Abdul (2020) Peran Literasi Teknologi Informasi dan Komunikasi Pada Pembelajaran Jarak Jauh di masa Pandemi COVID-19. Jurnal Edukasi dan Teknologi Pembelajaran. 1 (2). 109.
Malik, S., Rohendi, D., & Widiaty, I. (2018). technological pedagogical content knowledge (TPACK) with information and communication technology (ICT) integration: a literature review. Advances in Social Science, Education and Humanities Research. 299. 499.
Pratiwi, Inesa Tri Mahardika, dan Rini Intansari Meilani. (2018). Peran Media Pembelajaran dalam Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran. 3 (2). 36.
Raharti (2019) “Whatsapp” Media Komunikasi Efektif Masa Kini (Studi Kasus Pada Layanan Jasa Informasi Ilmiah di Kawasan PUSPIPTEK). Jurnal Visi Pustaka. 21 (2). 151.
Rahmadi, Imam Fitri (2019) Technological Pedagogical Content Knowledge (TPACK) Kerangka Pengetahuan Guru Abad 21. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan. 6 (1). Hal. 67
S, Isran Rasyid Karo-karo, dan Rohani (2018) Manfaat Media dalam Pembelajaran. AXIOM. 7 (1). 94.
Sintawati, Mukti dan Fitri Indriani (2019) Pentingnya Technological Pedagogical Content Knowledge (TPACK) Guru di Era Revolusi Industri 4.0. Prosiding Seminar Nasional Pagelaran Pendidikan Dasar Nasional (PPDN). 1 (1). 417.
Supiandi, M. I. dan Lisa Y. (2018) The Utilization of Information and Communication Technology (ICT) on Learning in the 21st Century. International Journal of Academic Reasearch and Development. 3 (2).
Suryani, Nunuk, Achmad Setiawan dan Aditin Putria (2018) Media Pembelajaran Inovatif dan Pengembangannya. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Sutrisno (2019) Meningkatkan aktivitas dan hasil belajar melalui model pembelajaran Teams Games Tournament (TGT) dan Media “ATM BCA”. Jurnal Teori dan Praksis Pembelajaran IPS. 4 (2). 76.
Wibowo, Nugroho (2016) Upaya Peningkatan Keaktifan Siswa Melalui Pembelajaran Berdasarkan Gaya Belajar di SMK 1 Saptosari. Jurnal Electronic, Informatics and Vocational Education. 1 (2). 128-130.
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2021 Reksa Adya Pribadi, Setia Ayu Ningsih, Akita Putri Dewi, Alfie Auwalulfitri
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).