Peningkatan Kemampuan Lokomotor Anak Melalui Modofikasi Permainan Lompat Tali Usia 4 - 5 Tahun di PAUD Bina Mitra Kota Sawahlunto
Keywords:
Kemampuan Lokomotor, Lompat Tali, Anak Usia DiniAbstract
Terdapat peningkatan yang signifikan dalam kemampuan lokomotor anak setelah diterapkannya permainan modifikasi lompat tali. Dari kondisi awal di mana hanya 14% anak yang berada dalam kategori "mampu," meningkat menjadi 86% pada pertemuan ketiga siklus II. Hal ini menunjukkan efektivitas metode pembelajaran yang diterapkan. Permainan modifikasi lompat tali terbukti mampu meningkatkan kemampuan lokomotor anak, termasuk melatih ketelitian, keseimbangan, dan koordinasi. Aktivitas fisik yang menyenangkan ini dapat menjadi alternatif yang efektif dalam mendukung perkembangan motorik anak di era digital saat ini. Modifikasi permainan lompat tali dapat direkomendasikan sebagai metode pembelajaran yang efektif dalam meningkatkan kemampuan gerak lokomotor anak, serta dapat diterapkan secara berkelanjutan dalam kegiatan pembelajaran di PAUD.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2025 Nenen Wati, Setiyo Utoyo
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).