Citraan dan Imaji dalam Puisi Sapardi Djoko Damono: Analisis Struktural

Authors

  • Adila Nisa Hamidah Pendidikan Bahasa Indonesia, Universitas Islam Majapahit, Indonesia
  • Iktarna Faris Saufaqillah Pendidikan Bahasa Indonesia, Universitas Islam Majapahit, Indonesia
  • Yuwafa Faurelio Yahya Pendidikan Bahasa Indonesia, Universitas Islam Majapahit, Indonesia
  • M. Nurkholis Pendidikan Bahasa Indonesia, Universitas Islam Majapahit, Indonesia
  • Falah Arifbillah Subagiyo Pendidikan Bahasa Indonesia, Universitas Islam Majapahit, Indonesia

Keywords:

Citraan, Imaji, Sapardi Djoko Damono, Puisi, Pendekatan Struktural, Visual

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis citraan dan imaji dalam puisi-puisi Sapardi Djoko Damono dengan pendekatan struktural. Fokus kajian ini adalah pada penggunaan bahasa yang membentuk citraan visual, auditori, dan kinestetik yang kaya dalam karya-karya Sapardi. Menggunakan metode kualitatif dan teori strukturalisme Ferdinand de Saussure, penelitian ini mengeksplorasi bagaimana elemen-elemen struktural dalam bahasa, termasuk tanda, penanda, dan petanda, digunakan untuk menciptakan pengalaman visual dan emosional bagi pembaca. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan imaji dalam puisi Sapardi secara konsisten mengkomunikasikan nuansa perasaan yang mendalam dan menciptakan ruang bagi pembaca untuk mengalami puisi secara langsung dan intuitif.

Downloads

Published

18-01-2025

How to Cite

Hamidah, A. N., Saufaqillah, I. F., Yahya, Y. F., Nurkholis, M., & Subagiyo, F. A. (2025). Citraan dan Imaji dalam Puisi Sapardi Djoko Damono: Analisis Struktural. Jurnal Pendidikan Tambusai, 9(1), 2872–2876. Retrieved from http://jptam.org/index.php/jptam/article/view/24716

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check