Peningkatan Kemampuan Menulis Puisi dengan Model Pelajaran Kooperatif bagi Siswa Kelas III SDN 15 Ampang Gadang Kecamatan Ampek Angkek Kabupaten Agam
DOI:
https://doi.org/10.31004/jptam.v7i1.5426Keywords:
Model Pelajaran Kooperatif, Menulis PuisiAbstract
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kenyataan di lapangan yang menunjukan pembelajaran tematik terpadu belum terlaksana dengan efektif. Guru kurang memberikan kesempatan pada siswa untuk melatih kemampuan menulis, memberikan dorongan untuk mengumpulkan informasi dari apa yang sudah diamati, memberi dorongan dalam mengolah informasi. Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan bagaimana peningkatan proses pembelajaran tematik terpadu dengan pendekatan saintifik di kelas III SDN 15 Ampang Gadang Kecamatan Ampek Angkek. Jenis penelitian ini adalah PTK dengan pendekatan kualitatif dan kuantitatif. Prosedur penelitian perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi Subjek penelitian adalah peneliti dan siswa kelas III dilaksanakan dua siklus. Data penelitian berupa hasil pengamatan dari semua tindakan. Teknik pengumpulan data observasi dan tes. Hasil penelitian RPP siklus I pertemuan I 73,3% (C), pertemuan II 87,8% (B), siklus II 91,1% (AB). Hasil pelaksanaan pembelajaran Aktivitas guru dan Aktivitas siswa siklus I pertemuan I 76% (B), pertemuan II 80%(B), siklus II 92% (AB). Aspek sikap siklus I pertemuan I 60,2 (C), pertemuan II 76,8 (B), siklus II 91,2 (A). Aspek pengetahuan siklus I pertemuan I 58,6 (C) pertemuan II 71,4 (B),siklus II 90,1 (A). Keterampilan siklus pertemuan I 61 (C+) pertemuan II 76,4 (B+) siklus II 87,1 (A). Dengan demikian, pendekatan saintifik dapat meningkatkan proses pembelajaran tematik terpadu di kelas III SDN 15 Ampang Gadang Kecamatan Ampek Angkek.
References
Arif. 2003. Belajar Kooperatif dengan Pendekatan Struktural Untuk Pemahaman Konsep Statistika. Tesis tidak diterbitkan. Malang: Program Pascasarjana Universitas Negeri Malang.
Atar Semi. 1990. Menulis Efektif. Padang: Angkasa raya.
Didik Komaidi. 2007. Aku Bisa Menulis. Yokyakarta: Sabda.
Dirneti. 1997. Analisis Stilistik Kumpulan Syair Lautan Jilbab Karya Emha Ainun Nadjib. Skipsi tidak diterbitkan. Padang: UNP.
Elfia Sukma. 2006. Peningkatan Kemampuan Menulis Puisi Siswa Kelas V SD Negeri Sumbersari III Malang dengan Strategi Pemetaan Pikiran. Tesis tidak diterbitkan. Malang: Program Magister Universitas Negeri Malang.
Etin Solihatin, Raharjo. 2007. Cooperative Learning. Jakarta: Bumi Aksara.
Farida Rahim. 2005. Pengajaran Membaca Di Sekolah Dasar. Jakarta: Bumi Aksara.
Kemmis, Stephen dan Robin Mc Taggart. 1992. The Action Reserch Planner. Victoria: Deakin University.
Kemmis, Stephen dan Robin Mc Taggart. 2006. Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan Mata Pelajaran Bahasa Indonesia. Jakarta:-Puskur-BNSP.
Lie Anita. 2004. Cooperatif Learning. Jakarta: Grasindo.
Miles, BM dan Huberman, A. M. 1992. Analisis Data Kualitatif (Terjemahan Tjejep Rohendi Rohidi). Jakarta: Penerbit Universitas Indonesia.
Mohamad Nur. 2005. Pembelajaran Kooperatif. Surabaya: Pusat Sains dan Matematika Sekolah Unesa.
Nurhadi. 2004. Pembelajaran Kontekstual dan Penerapannya dalam KBK. Malang: IKIP MALANG.
Puji Santoso, dkk. 2004. Materi dan Pembelajaran Bahasa Indonesia SD. Jakarta: Universitas Terbuka.
Rahmat Djoko Pradopo. 1995. Pengkajian Puisi. Gajah Mada Universitas Press.
Ritawati Mahyuddin. 2003. Makalah Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia Di Kelas-Kelas Tinggi Sekolah Dasar. Padang:UNP.
Rochiati Wiraatmadja. 2003. Metodelogi Penelitian Tindakan Kelas. Bandung: Rosda Karya.
Sabarti Akhaidiah, dkk. 1998. Pembinaan Kemampuan Menulis Bahasa Indonesia. Jakarta: Erlangga.
Suparno, Muhammad Yunus. 2004. Ketermpilan Dasar Menulis. Jakarta: Universitas Terbuka.
Supriyadi. 2006. Pembelajaran Sastra yang Apresiatif dan Integratif Di Sekolah Dasar. Jakarta: Depdikbud.
Yetti Mulyati, dkk. 2007. Keterampilan Berbahasa Indonesia SD. Jakarta: Universitas Terbuka.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2023 Desvi YarniAuthors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).