Media Pembelajaran E-Learning Untuk Meningkatkan Hasil Belajar
DOI:
https://doi.org/10.31004/jptam.v7i2.6331Keywords:
Media e-learning, Pembelajaran, Hasil BelajarAbstract
Tujuan penelitian ini adalah mengembangkan model pembelajaran berbasis e-learning untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada proses pembelajaran. Jenis dalam penelitian ini yaitu penelitian tindakan kelas (PTK) yang menerapkan metode kuantitatif. Menggunakan media pembelajaran e-learning dapat meningkatkan hasil belajar siswa pertemuan pertama persentase ketuntasan siswa yaitu yaitu 27% sedangkan pertemuan kedua yaitu 83%, dengan mengguakan media pembelajaran elearning siswa dapat lebih aktif dan memahami pembelajaran yang telah disampaikan pada setiap aktivitas pembelajaran.
References
Asfiati. 2020. Pendidikan Agama Islam Menuju Revolusi Industri 4.0. Jakarta: Prenada Media Group.
Farhana, Husna. 2019. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Harapan Cerdas.
Rahmatika, maya. 2017. PENGARUH Media E-Learning Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas Iv Sdn 20 Banda Aceh. Di unduh di https://media.neliti.com/media/publications/188229-ID-pengaruh-media-e-learning-terhadap-hasil.pdf
Ulayah, Rosi Birillian 2022. Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran E-Learning terhadap Motivasi Belajar Mahasiswa Pendidikan Administrasi Perkantoran Universitas Negeri Surabaya. Di unduh di https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/joa/article/view/45373
Adiah,S. 2019. Pemanfaatan E-Learning Sebagai Media Pembelajaran Di Stia Al Gazali Barru (Suatu Studi Terhadap Pemanfaatan Model E-Learning Berbasis Software Claroline). Di unduh di https://www.neliti.com/id/publications/284690/pemanfaatan-e-learning-sebagai-media-pembelajaran-di-stia-al-gazali-barru
Darwin muhammad, 2021, Metode Penelitian Pendekatan Kuantitatif, Bandung, Media sains Indonesia
Rasyid, Zaiful, dkk.2020. Ragam Media Pembelajaran. Batu: Literasi Nusantara. Di unduh di https://jurnal.stkippgritulungagung.ac.id/index.php/eduproxima/article/view/2762/pdf
Rusman, dkk. 2012 Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi. Jakarta: Raja Walin Pers. Di unduh di https://jurnal.stkippgritulungagung.ac.id/index.php/eduproxima/article/view/2762/pdf
Haryadi Rudi,dkk. 2021 Pengaruh Media Pembelajaran E-Learning Terhadap Hasil Belajar Siswa. Di unduh di https://ejournal.unzah.ac.id/index.php/attalim/article/download/426/449
Wahyudi Sri, dkk 2022. Pengaruh Pemanfaatan Video Pembelajaran Terhadap Hasil Belajar Siswa SMK Negeri 1 Rambah Samo Dalam Mata Pelajaran Sistem Komputer Kelas X Teknik Komputer Dan Jaringan. Di unduh di.
https://ejurnal.rokania.ac.id/index.php/jictas/article/view/11
Setiawan Agung, dkk 2019. Implementasi Media Game Edukasi Quizizz Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Materi Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel Kelas X Ipa 7 Sma Negeri 15 Semarang Tahun Pelajaran 2019/2020. Di unduh di. https://prosiding.unimus.ac.id/index.php/edusaintek/article/view/229/232
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2023 Erliyen NofriandaAuthors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).