Determinan Perilaku Seks Pada Remaja di Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Pandan Tapanuli Tengah Tahun 2022

Authors

  • Ina Yulianti Rangkuti Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Flora Medan, Indonesia
  • Irna Sartika Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Flora Medan, Indonesia
  • Lira Fedora Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Flora Medan, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v7i2.9037

Keywords:

Determinan, Perilaku, Seks Pranikah, Remaja

Abstract

Perilaku seksual adalah segala tingkah laku yang dapat menimbulkan kemungkinan untuk mencapai orgasme. Kota Sibolga dan Pandan telah menduduki angka seks bebas yang darurat yaitu 97% dari kalangan remaja mengaku telah menonton video porno, 76,5% mengaku sudah tak perawan dan 21,6% sudah pernah melakukan aborsi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui beberapa faktor-faktor yang berhubungan dengan perilaku seks pranikah remaja di Sekolah XYZ Tahun 2022. Populasi sebanyak 266 siswa, sedangkan sampel sebanyak 73 siswa. Jenis penelitian menggunakan desain analitik menggunakan rancangan cross sectional dengan analisis data dilakukan secara univariat, bivariat dan multivariat. Hasil penelitian bahwa terdapat hubungan pengetahuan (p value = <0,031), sikap (p value = <0,001), tindakan (p value = <0,015), peran orang tua (p value = <0,001), peran teman sebaya (p value = <0,025), sumber informasi (p value = <0,033). Variabel yang paling dominan berhubungan dengan perilaku seks pranikah remaja adalah peran teman sebaya yaitu (p= 0,001; OR= 0,007). Disarankan bagi pihak sekolah lebih memperhatikan dan memperlakukan tindakan pencegahan dan pengawasan perilaku seksual kepada siswa.

References

Arikunto, 2005. Metode Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif. Gramedia, Jakarta.

Azni, Muhammad. 2010 Perilaku Seksual Remaja di Kalangan Remaja di Kota Sibolga Tahun 2010. Skripsi FKM USU, Medan. http://repository.ac.id.

Benjamin, JS. 2010. Sinopsis Psikiatri: Ilmu Pengetahuan Perilaku Jilid 1. Tangerang; Binapura Aksara.

BKKBN, 2013. Kondisi Remaja Mengkhawatirkan. Jakarta. http://sumut.bkkbn.go.id.

BKKBN, 2011. Remaja dan Seksualitas. Sumut. http://sumut.bkkbn.go.id.

Boyke, 2013 Remaja dan Hubungan Seksual Pranikah, http://www.konseling.com/articles,remaja&cinta/virginhtml/php,145.

Centers for Disease Control and Prevention.2013. Sexual risk behavior: HIV, STD and teen pregnancy prevention. Georgia.

Damanik,, F.H.S. (2012). Menguak Makna Keperawanan Bagi Siswa SMA. http://repository.usu.ac.id.

Dianawati, Ajen, 2012. Pendidikan Seks Untuk Remaja. PT. Kawan Pusaka, Medan.

Hariyanto. 2010. Pengertian dan Perkembangan Remaja. http://www/belajarpsikologi.com.

Helga, Ayudia, 2013. Pengetahuan, Sikap dan Perilaku Remaja Dalam Menghadapi Seks Bebas di SMU Methodist 1 Medan Tahun 2013. KTI FK USU, Medan. http://repository.usu.ac.id.

Hesarika, 2010. Pengaruh Paparan Media Internet dan Teman Sebaya Terhadap Seks Bebas Pada Remaja SMA Al-Azhar Medan Tahun 2010. Tesis FKM USU, Medan. http://repository.usu.ac.id.

Hurlock, EB. 2004. Psikologi Sosial. Bandung : PT. Refika Aditama.

Idayanti. 2002. Psikologi Pendidikan. Bandung : Remaja Rosdakarya.

Isgiyanto. 2009. Teknik Pada Penelitian Non Eksperimental. Yogyakarta: Mitra Cendikia Press.

Kartono, 2005. Apa Yang Diketahui Remaja Tentang Seks. PT. Bumi Aksara, Jakarta.

Musthofa. 2010. Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Seks Pranikah Mahasiswa di Pekalongan. Jurnal Kesehatan Reproduksi.

Notoatmodjo, Soekidjo. 2003. Pendidikan dan Perilaku Kesehatan. PT. Rineka Cipta, Jakarta.

. 2005. Metodologi Penelitian Kesehatan. Edisi Revisi, PT. Rineka Cipta, Jakarta.

. 2016. Promosi Kesehatan dan Perilaku Kesehatan. Edisi Revisi XII, PT. Rineka Cipta, Jakarta.

Sarwono, SW. 2006. Psikologi Remaja. Jakarta : Rajawali.

. 2011. Psikologi Remaja. PT. Raja Grafindo. Jakarta.

Soetjiningsih. 2006 Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Perilaku Seks Bebas di SMA Sandhy Putera Medan Tahun 2006. Skripsi FKM USU, Medan. http://repository.ac.id.

Sujarwati. 2014. Peran Orang Tua dengan Sumber Informasi Dalam Pendidikan Seks Dengan Perilaku Seksual Remaja Pada Masa Pubertas di SMAN 1 Turi.

Sujalmo, P (2013). Hubungan Peran Orang Tua dan Pengetahuan Remaja Tentang Pubertas di SMP 2 Mlati Sleman. FKU UGM. Yogyakarta.

Sumantri, Eli, 2010. Pengetahuan, Sikap dan informasi Remaja Tentang Perilaku Seks Bebas di SMU Hang Tuah Medan Belawan TA 2007/2008. KTI FK USU, Medan. http://repository.usu.ac.id.

Wahyuni, Nurul. 2010. Gambaran Perilaku Siswa SMK Negeri 8 Medan Tentang Seksual Pranikah Tahun 2010. Skripsi FKM USU, Medan. http://repository.ac.id.

Downloads

Published

18-08-2023

How to Cite

Rangkuti, I. Y. ., Sartika, I., & Fedora, L. (2023). Determinan Perilaku Seks Pada Remaja di Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Pandan Tapanuli Tengah Tahun 2022. Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(2), 16842–16848. https://doi.org/10.31004/jptam.v7i2.9037

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check