Pengaruh Fraud Diamond dalam Mendeteksi Potensi Kecurangan Laporan Keuangan pada Perusahaan Sub Sektor Makanan dan Minuman di Bursa Efek Indonesia Tahun 2019-2022

Authors

  • Tsania Al Thifanny Universitas Djuanda Bogor , Indonesia
  • Indra Cahya Kusuma Universitas Djuanda Bogor , Indonesia
  • Joko Marsudi Universitas Djuanda Bogor , Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v7i3.10464

Keywords:

Fraud Diamond, Financial Target, Nature Of Industry, Change in Audtitor, Change in Director

Abstract

Penelitian ini bertujuan menguji teori fraud diamond terhadap potensi kecurangan laporan keuangan. Fraud diamond merupakan teori yang menjelaskan faktor-faktor penyebab seseorang dapat melakukan kecurangan, faktor tersebut yaitu tekanan, kesempatan, rasionalisasi dan kemampuan. Faktor tekanan diproksikan dengan target keuangan, faktor kesempatan diproksiakan dengan sifat industry, faktor rasionalisasi diproksikan dengan pergantian auditor dan kemampuan diproksikan dengan pergantian direksi. Potensi kecurangan laporan keuangan dalam penelitian ini diukur menggunakan rumus f-score. Pemilihan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode purposive sampling sehingga diperoleh 56 data laporan keuangan perusahaan sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2019-2022. Analisis data penelitian ini menggunakan metode regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan variabel financial target dan nature of industry berpengaruh positif signifikan terhadap potensi kecurangan laporan keuangan. Variabel change in auditor dan change in director tidak berpengaruh terhadap potensi kecurangan laporan keuangan.

References

Annisya, Mafiana Lindrianasari, Yuztitya Asmaranti.2016. Pendeteksi Kecurang Laporan Keuangan Mengunakan Fraud Diamond. Jurnal Bisnis dan Ekonomi (JBE). Vo; 23, No.1 Maret 2016. ISSN: 1412-3126

Aulia, Huda. 2018. Analisis Fraud Diamond Dalam Mendeteksi Potensi Kecurangan Laporan Keuangan (Studi pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI tahun 2014-2016). Universitas Islam Indonesia Yogyakarta

Fitrianingrum, Wahyu, Mukh Shakrin Kholid Mahdi, Tri Pudjadi Susilo.2020. Pengujian Financial Statement Fraud Menggunakan Fraud Diamond. Media Riset Akuntansi. Volume 10, Nomor 1, Februari, 2020 hal. 75-94. ISSN : 2088-2106

Kusumawardhani, P. 2013. Deteksi Financial Statement Fraud dengan Analisis Fraud Triangle pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di BEI. Jurnal Akuntansi AKUNESA. 1 (3).

Lou Yung I, Ming-Long Wang. 2009. Fraud Risk Factor of The Fraud Triangle Assessing The Likelihood Of Fraudulent Financial Reporting. Journal of Business & Economics Research Vol. 7, No. 2. pg. 61-78

Prayoga, Adam M, Eka Sudamaji. 2019. Kecurangan Laporan Keuangan Dalam Perspektif Fraud Diamond Theoy: Studi Empiris Pada Perusahaan Sub Sektor Transportasi di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Bisnis dan Akuntansi. Vol. 21, No. 1, Juni 2019. ISSN: 1410 – 9875

Rahmanti, Martantya Maudy. 2013. Pendeteksian Kecurangan Laporan Keuangan Melalui Faktor Risiko Tekanan dan Peluang (Studi Kasus pada Perusahaan yang Mendapat Sanksi dari Bapepam Periode 2002-2006). Diponegoro Journal Of Accounting. Vol. No 2, No 1, Tahun 2013, Halaman 1-12. ISSN (Online): 2337-3806

Sih, Susi Kusumawardhany, Yunita Kurnia Shanti. 2022. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Fraudulent Financial Statement Dengan Perspektif Fraud Diamond. Jurnal Akuntansi dan Pajak. 23(01),2022. ISSN1412-629X

Sihombing, K. S., & Rahardjo, S. N. (2014). Analisis Fraud Diamond dalam Mendeteksi Finan-cial Statement Fraud: Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2010-2012. Diponegoro Journal of Accounting, 3(2), 1–12.

Simaremare, E., Handayani, C., Basri, H., Tambunan, A., & Umar, H. (2019). Pengaruh Fraud Diamond Terhadap Pendeteksian Fraudulent Financial Statement Dengan Kebijakan Anti Fraud Sebagai Variable Moderasi Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2016 – 2018. Prosiding Seminar Nasional Cendekiawan, 2

Skousen, C. J., Smith, K. R., dan Wright, C. J. (2008). Detecting and Predicting Financial Statement Fraud: The Effectiveness Of The Fraud Triange And SAS No.99.

Subramanyam, K. R. dan John J. Wild. 2012. Analisis Laporan Keuangan. Edisi 10. Buku Satu. ( Dialihbahasakan oleh Dewi Yanti). Jakarta: Salemba Empat.

Sugiyono, 2009, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D, Bandung : Alfabeta.

Tri, Ranti Annisa, Halmawanti. 2020. Pengaruh Elemen Fraud Diamond Theory Terhadap Financial Statement Fraud (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2015-2018). Jurnal Eksplorasi Akuntansi. Vol. 2, No 1, Seri C, Februari 2020, Hal 2263-2279. ISSN : 2656-3649

Wolfe, David T. dan Hermanson, Dana R. 2004. ”The Fraud Diamond: Considering the Four Elements of Fraud”.The CPA Journal December,

https://economy.okezone.com/read/2019/06/28/320/2072245/kronologi-kasus-laporan-keuangan-garuda-indonesia-hingga-kena-sanksi

Downloads

Published

06-11-2023

How to Cite

Thifanny, T. A., Kusuma, I. C., & Marsudi, J. (2023). Pengaruh Fraud Diamond dalam Mendeteksi Potensi Kecurangan Laporan Keuangan pada Perusahaan Sub Sektor Makanan dan Minuman di Bursa Efek Indonesia Tahun 2019-2022. Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(3), 24361–24370. https://doi.org/10.31004/jptam.v7i3.10464

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check