Hubungan Antara Pola Asuh Orangtua dan Dukungan Sosial Kakak Pendamping dengan Penyesuaian Sosial Pada Remaja di Asrama Pondok Pesantren Sumatera Thawalib Parabek Bukittinggi
DOI:
https://doi.org/10.31004/jptam.v5i1.1072Keywords:
Pola Asuh Orangtua, Dukungan Sosial, Penyesuaian SosialAbstract
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan desain kuantitatif korelasional.Subjek yang digunakan dalam penelitian ini adalah 102 orang remaja asrama pondok pesantren suamatera thawalib parabek bukittinggi yang diambil menggunakan teknik simple random sampling.Pengambilan data penelitian menggunakan skala perilaku pola asuh, dukungan sosial dan skala penyesuaian sosial.Teknik yang digunakan dalam pengolahan data yaitu teknik analisis regresi berganda.Hasil dari pengujian hipotesis diproleh nilai R-square sebesar 0.188 dan probabiliti = 0.000 (p < 0.05). Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh negatif yang signifikan antara pola asuh orangtua dan dukungan sosial kakak pendamping dengan penyesuaian sosial remaja di asrama pondok pesantren sumatera thawalib parabek Bukittinggi.
References
Agustin R,W, Makmuroch & Maretawati E, D. (2009). Hubungan antara pola pengasuhan dan pola kelekatan dengan penyesuaian sosial pada remaja siswa kelas XI SMA Negeri 1 Sragen.Program study psikologi FK UNS.
Azizah, A & Hidayati, F. (2015). Penyesuaian sosial dan school well-being: study pada siswa pondok pesantren yang bersekolah di Mbi Amanatul Ummah Pacet Mojokerto. Fakultas Psikologi: Universitas Diponegoro. Vol 4 (4) 84-89.
Ayun, Q. (2017). Pola asuh orangtua dan metode pengasuhan dalam membentuk kepribadian anak. IAIN Salatiga: Jawa Tengah. 5 (1).
Estiane, U. (2015). Pengaruh dukungan sosial sahabat terhadap penyesuaian sosial mahasiswa baru di lingkungan perguruan tinggi. Jurnal psikologi klinis dan kesehatan mental: Universitas Airlangga. 4 (1).
Ghufron, M. N & Risnawita R. (2016).Teori- Teori Psikologi. Jogjakarta. Ar-Ruzz Media.
Kartono, K. (2008). Psikologi sosial 2: kenakalan remaja. Jakarta PT Raja Grafindo Persada.
Nawangsari S.A, Suhanti I.Y, Eva N. 2019. Pengaruh dukungan sosial terhadap penyesuaian sosial siswa program olimpiade di MTSN 1 Malang. Fakultas Pendidikan psikologi: Universitas Negeri Malang
Purwasari, B. M,.(2017). Penyesuaian diri Siswi di asrama (Study deskriptif pada siswi asrama putri SMA Stella Duce 2 Yogyakarta Tahun Ajaran 2016/2017 dan implikasinya pada usulan topik - topik program pendampingan. Jurusan Ilmu Pendidikan: Universitas Sanata Dharma.
Sosilowati, E. (2013). Kematangan emosi dan penyesuaian sosial pada siswa akselerasi tingkat SMP. Jurnal Online Psikologi: Universitas Muhammadiyah Malang. 1 (01)..
Sugiyono. (2013). Metode penelitian kuantitatif, kualitatif, dan R & D. Bandung: ALFABETA.
Syafitri A. 2015. Pengaruh tingakat dukungan sosial keluarga terhadap tingkat kecemasan menjelang pensiun pada karyawan perusahaan X di kecamatan kebomas Kabupaten Gresik. Jurnal Psikosains: Universitas Muhammadiyah Gresik. 10 (1).
Wunarsunu, T. (2009). Statistik dalam Penelitian Psikologi dan Pendidikan Malang: UMM Press.
.Yuanita R & Marni A. 2015.Hubungan antara dukungan sosial dengan penerimaan diri pada lansia di Panti Wredha Budhi Dharma Yogyakarta. Jurnal Fakultas PPsikologi: Universitas Ahmad Dahlan. 3. (1)
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2021 Yusnina Yusnina, Rinaldi Rinaldi
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).