Penerapan Metode Economic Order Quantity (EOQ) Probabilistik dalam Pengendalian Persedian Beras Perum Bulog Kantor Cabang Solok

Authors

  • Weno Akbar Universitas Logistik dan Bisnis Internasional , Indonesia
  • Dani Leonidas Universitas Logistik dan Bisnis Internasional , Indonesia
  • Reza Fayaqun Universitas Logistik dan Bisnis Internasional , Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v7i3.10912

Keywords:

Pengendalian Persediaan, Economic Order Quantity, EOQ Probabilistik

Abstract

Perum Bulog bertanggung jawab untuk mengendalikan program pangan nasional, bulog bertanggung jawab untuk mengendalikan kelebihan dan kekurangan pasokan bahan pangan di indonesia, selain itu bulog membeli dan menyimpan beras dari petani untuk mengatasi potensi kelangkaan dan fluktuasi harga pasar. Permasalahan yang terjadi adalah bahwa persediaan akhir pada Perum BULOG selama dua tahun terbaru masih terlalu banyak. Persediaan yang tidak terkendali dapat menyebabkan biaya yang tidak efisien dan ketidakseimbangan antara kebutuhan produksi dan ketersedian bahan baku. Adapun dari ketentuan perusahaan apabila sisa stok barang yang tinggal melebihi 5% dari stok awal akan menimbulkan biaya. Penelitian ini menggunakan metode Economic Order Quantity Probabilistik. Metode EOQ (Economic Order Quantity) Probabilistik adalah pendekatan untuk menghitung jumlah pemesanan ekonomis berdasarkan asumsi bahwa permintaan barang memiliki variasi atau ketidakpastian dalam waktu tertentu. Berdasarkan analisis perhitungan persediaan menggunakan metode EOQ Probabilistik, diketahui biaya total persediaan adalah sebesar Rp. 8.390.331 dan tanpa menggunakan metode EOQ Probabilistik biaya total persediaan adalah sebesar Rp. 9.301.568. Dari jumlah biaya total persediaan menggunakan metode EOQ Probabilistik adalah terdapat nilai penghematan sebesar Rp. 911.237 dibandingkan dengan tanpa metode EOQ Probabilistik. Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menentukan kebutuhan pengendalian persediaan beras dengan menimalkan biaya dengan menggunakan metode EOQ Probabilistik dan untuk mengetahui hasil dari perbandingan kebijkan lama dengan penerapan metode EOQ Probabilistik.

References

Afiya, N., Permadi, Y. W., Rahmatullah, S., & Ningrum, W. A. (2022). Analisis Pengelolaan Manajemen Logistik Obat Di Instalasi Farmasi Rumah Sakit Qim Batang Tahun 2021. Jurnal Ilmiah JOPHUS?: Journal Of Pharmacy UMUS, 3(02), 138–145. https://doi.org/10.46772/jophus.v3i02.521

Bantacut, T., & Fadhil, R. (2018). Application of LOGISTICTS 4.0 in Rice Supply Chain Management at Perum BULOG: An Initial Idea. Jurnal Pangan, 1–14.

Chandra, A. (2020). Analisis Kinerja Distribusi Logistik Pada Pasokan Barang Dari Pusat Distribusi Ke Gerai Indomaret Di Kota Semarang. Fakultas Ekonomika Dan Bisnis Universitas Diponegoro Semarang.

Diniaty, D., Rani, S. M., Anggraini, W., Permata, E. G., Silvia, & Mas’ari, A. (2020). Pengendalian persediaan barang dagang menggunakan model probabilistik (studi kasus?: Toko XYZ). Jurnal Sains, Teknologi, Dan Industri, 18(1), 80–87.

Firmansyah, F. A. (2023). Analisis Pengendalian Persediaan Bahan Baku Produk Plastik Menggunakan Metode Economic Order Quantity (Eoq) Dengan Back Order Pada Studi Kasus Di Pt Kusuma Mulia Plasindo Infitex. SENTRI: Jurnal Riset Ilmiah, 2(5), 1616–1623. https://doi.org/10.55681/sentri.v2i5.855

Herawan, C., Pramiudi, U., & Edison, E. (2023). Analisis perencanaan persediaan untuk mengurangi biaya persediaan bahan baku dengan metode economic order quantity di PT XYZ. Jurnal Ilmiah Akuntansi Kesatuan, 1(3), 203–214. https://doi.org/10.37641/jiakes.v1i3.245

Hutahaean, A. V. (2022). PENERAPAN METODE ECONOMIC ORDER QUANTITY ( EOQ ) PROBABILISTIK DALAM PENGENDALIAN STOCK GATE VALVE PT PUSRI PALEMBANG.

Kasengkang, R. A., Nangoy, S., & Sumarauw, J. (2019). Analisis Logistik (Studi Kasus pada Pt. Remenia Satori Tepas-Kota Manado). Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi, 16(01), 750–759.

Moch Yassir Lana, I. N. (2023). Penerapan Metode EOQ (Economic Order Quantity) Dalam Pengendalian Persediaan Barang Re-Stok Pada PT. Berkah Kreasi Bersatu Semarang. Journal of Student Research (JSR), 1(4), 257–267. https://doi.org/10.55606/jsr.v1i4

Muharto, A. (2022). Penerapan Metode Economic Order Quantity (Eoq) Dalam Pengendalian Persediaan Bahan Baku Pembuatan Produk Cokelat Di …. 10(1), 25–30. http://eprints.pknstan.ac.id/350/%0Ahttp://eprints.pknstan.ac.id/350/4/06. Bab II_Ami Nisa Fatiris Muharto_1302190306.pdf

Pangeran, K. (2023). ANALISIS PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU MENGGUNAKAN METODE ECONOMIC ORDER QUANTITY PROBABILISTIK DENGAN MODEL (Q,R) DI SRUPUT KOPI. 1, 1–14.

Pratama, J. D., Khabibah, S., & Tjahjana, R. H. (2021). Penerapan Economic Order Quantity Probabilistik ( q , r ) serta pengaruhnya terhadap Break Even Point. 4(2721).

Prayogi, R. A. (2021). AKTIVITAS KEGIATAN UNIT OPERASIONAL dan LOGISTIK PT. VARIA USAHA BAHARI. 60.

Rahmadani, E. L., Heni Sulistiani, & Hamidy, F. (2020). RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI JASA CUCI MOBIL ( STUDI KASUS?: CUCIAN GADING PUTIH ). 1(1), 22–30.

Raihan, S. N. (2020). PENERAPAN KEBIJAKAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU KAIN TWIST MENGGUNAKAN METODE EOQ PROBABILISTIK SEDERHANA DI PT MULTI GARMENJAYA. 10(02).

Rini, M. W., & Ananda, N. (2021). Analisis kebijakan inventori probabilistik dengan model P-backorder dan Q-backorder. Journal Industrial Servicess, 7(1), 1. https://doi.org/10.36055/jiss.v7i1.12525

Rusmayasari, L. (2021). Perbandingan Pengendalian Persediaan dengan Metode Economic Order Quantity, Material Requirements Planning, dan Just In Time.

a. Sasmito Muslim, S., Wibowo, N. A., & Nofandi, F. (2021). Analisis Penerapan Sistem Informasi Manajemen pada Kegiatan Logistik di Indonesia. Dinamika Bahari, 2(1), 6–12. https://doi.org/10.46484/db.v2i1.262

Sibarani, M. (2021). “ Sistem Akuntansi Persediaan Barang Dagang Pada Toko Sibarani Di Aeknabara. Galang Tanjung, 2504, 1–9.

Siti Zahrotul Uyun, Adi Indrayanto, R. K. (2020). Analisis Pengendalian Persediaan Bahan Baku Produksi. Jurnal Samudra Ekonomi Dan Bisnis, 8(2), 760–774.

Suasri, E. (2023). Pengendalian Persediaan Pada Perusahaan Air Minum Pt. Bandangan Tirta Agung, Pt. Panen Embun Kemakmuran, Dan Pt. Mandraguna Aditama Dengan Menggunakan Metode Economic Order Quantity (Eoq). Jurnal Riset Akuntansi Politala, 6(1), 107–121. https://doi.org/10.34128/jra.v6i1.175

Sulaiman, F., & Nanda, N. (2019). Pengendalian Persediaan Bahan Baku Dengan Menggunakan Metode Eoq Pada Ud. Adi Mabel. Teknovasi, 2(1), 1–11.

Wahyuni, S. (2019). MANAJEMEN LOGISTIK PADA KANTOR DINAS KEPENDUDUKAN DAN CATATAN SIPIL KOTA MAKASSAR. Jurnal Kajian Pendidikan Ekonomi Dan Ilmu Ekonomi, 2(1), 1–19. http://www.scopus.com/inward/record.url?eid=2-s2.0-84865607390&partnerID=tZOtx3y1%0Ahttp://books.google.com/books?hl=en&lr=&id=2LIMMD9FVXkC&oi=fnd&pg=PR5&dq=Principles+of+Digital+Image+Processing+fundamental+techniques&ots=HjrHeuS_

Wantoro, A., & Alkarim, I. (2019). Aplikasi Pengendalian Persediaan Spare Part Traktor dengan Metode Buffer Stock dan Reorder Point (ROP) di Gudang Cabang Tanjung Karang (Studi Kasus CV. Karya Hidup Sentosa Lampung). Explore: Jurnal Sistem Informasi Dan Telematika, 7(1). https://doi.org/10.36448/jsit.v7i1.766

Widhianingsih, W., & Catur Wahyuni, H. (2023). Peningkatan Produktivitas Sepatu Melalui Pengendalian Persediaan Bahan Baku Dengan Metode Economic Order Quantity (Eoq). Industri Inovatif?: Jurnal Teknik Industri, 13(1), 32–38. https://doi.org/10.36040/industri.v13i1.5178

Wijaya, M. E., Nuruddin, M., & Dhartikasari, E. (2021). PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU MODEL PROBABILISTIK MENGGUNAKAN SIMULASI MONTE CARLO DAN SISTEM DINAMIS. Teknovasi, 02(1), 1–11.

Wirawan, G. (2019). Analisis Pengelolaan Logistik Non Medis di Gudang RSPAU dr. S. Hardjolukito Yogyakarta. Jurna; STIEYKP, 02(03), 1–15. http://jurnal.stieykp.ac.id/index.php/prima-ekonomika/article/view/36

Yuliana, C., Topowijono, T., & Sudjana, N. (2019). Penerapan Model EOQ (Economic Order Quantity) Dalam Rangka Meminimumkan Biaya Persediaan Bahan Baku (Studi Pada UD. Sumber Rejo Kandangan-Kediri). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB), 36(1), 1–9.

Zidan, M., & Fariz, A. (2023). Analisis Pengendalian Persediaan Oli Mesin Mobil Dengan Menggunakan Metode Economic Order Quantity ( Studi Kasus?: Toko Fifa Motor ). 1(4), 404–41

Downloads

Published

25-11-2023

How to Cite

Akbar, W., Leonidas, D., & Fayaqun, R. (2023). Penerapan Metode Economic Order Quantity (EOQ) Probabilistik dalam Pengendalian Persedian Beras Perum Bulog Kantor Cabang Solok. Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(3), 26653–26666. https://doi.org/10.31004/jptam.v7i3.10912

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check