Peningkatan Hasil Belajar Peserta Didik Menggunakan Model Problem Based Learning (PBL) Pada Pembelajaran Tematik Terpadu Tema 7 Kelas IV SD Negeri 13 Guguak Randah

Authors

  • Novyta Sari Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas Negeri Padang, Indonesia
  • Desyandri Desyandri Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas Negeri Padang, Indonesia

Keywords:

Hasil Belajar, Problem Based Learning, Tematik Terpadu

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan tentang peningkatan hasil belajar peserta didik menggunakan model Problem Based Learning pada pembelajaran tematik terpadu tema 7 kelas IV SD Negeri 13 Guguak Randah. Pembelajaran tematik terpadu merupakan pembelajaran yang menggunakan tema dalam kegiatan pembelajaran dengan memadukan beberapa mata pelajaran dalam satu kali tatap muka..Dengan pembelajaran tematik terpadu tersebut peserta didik dapat memperoleh pengalaman secara langsung untuk dapat menemukan sendiri berbagai pengetahuan yang dipelajari sehingga pembelajaran yang dilaksanakan lebih bermakna.Metode penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK) dengan menggunakan pendekatan kualitatif dan kuantitatif. Subjek penelitian ini adalah guru kelas sebagai observer, peneliti sebagai praktisi, dan 15 orang peserta didik kelas IV SD Negeri 13 Guguak Randah. Hasil penelitian ini yaitu: (1) Persentase penilaian RPP mengalami peningkatan dari 87,45% pada siklus I menjadi 97,2% pada siklus II. (2) Pada aspek guru meningkat dari 82,1% pada siklus I menjadi 92,8% pada siklus II. (3) Pada aspek peserta didik meningkat dari 82,1% pada siklus I menjadi 92,8% pada siklusII

References

Adetya, O. & D. (2019). Peningkatan Hasil Belajar Tematik Terpadu Menggunakan Model Problem Based Learning ( PBL ) di Sekolah Dasar Improvement of Integrated Thematic Learning Outcomes Using The Problem Based Learning ( Pbl ) Model in Elementary School. 7.

Aini, Reinita, dan Y. (2018). e-Jurnal Inovasi Pembelajaran SD PENINGKATAN HASIL BELAJAR DENGAN MODEL PROBLEM BASED Mahasiswa Universitas Negeri Padang , Indonesia Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peningkatan hasil belajar dengan menggunakan model Problem Based L. 1.

Budiman, H. (2016). Penggunaan Media Visual dalam Proses Pembelajaran, Al-Tadzkiyyah: , Vol. 7, (2016), h. 177. Jurnal Pendidikan Agama Islam, 7(45), 177.

Desyandri, D., & Vernanda. (2017). Pengembangan Bahan Ajar Tematik Terpadu Di Kelas V Sekolah Dasar Menggunakan Identifikasi Masalah. InSeminar Nasional HDPGSDI Wilayah 4 (pp. 163–174).

Drs. I Ketut Dibia, S. (2016). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Hasil Belajar Bahasa Indonesia Pada Siswa Kelas V Sd Gugus Vi. MIMBAR PGSD Undiksha, 4(1). https://doi.org/10.23887/jjpgsd.v4i1.7454

Fauzia, H. A. (2018). PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SD Hadist Awalia Fauzia. 7(April), 40–47.

Miaz,Yalvema.2015.Penelitian Tindakan Kelas Teori dan Praktik.Pasuruan

Oktaferi, R. D. dan D. (2020). Peningkatan Kemampuan Berfikir Kritis Peserta Didik Sekolah Dasar Pada Tematik Terpadu Menggunakan Model Problem Based Learning. 4, 2118–2129.

Putra, B. A., & Desyandri, D. (2020). Penerapan Model Problem Based Learning untuk Meningkatkan Proses Pembelajaran Tematik Terpadu Kelas IV Sekolah Dasar. … Pembelajaran Inovasi, Jurnal Ilmiah …, 8. http://ejournal.unp.ac.id/students/index.php/pgsd/article/view/9057

Rusman.2015.Pembelajaran Tematik Terpadu Teor,Praktik dan Penilaian.Depok : PT Raja Grafindo Persada

Syarifuddin, A. (2011). Penerapan Model Pembelajaran Cooperative Belajar Dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhinya. Ta’dib, 16(01), 113–136.

Syarif Sumantri,Muhammad.Strategi Pembeljaran Teori dan Praktik Di tingkat Pendidikan Dasar.Depok: PT Raja Grafindo Persada

Tirtoni,Feri.2018.Pembelajaran Terpadu Di SD. Sidoarjo.Umsida Press

Downloads

Published

30-04-2021

How to Cite

Sari, N. ., & Desyandri, D. (2021). Peningkatan Hasil Belajar Peserta Didik Menggunakan Model Problem Based Learning (PBL) Pada Pembelajaran Tematik Terpadu Tema 7 Kelas IV SD Negeri 13 Guguak Randah . Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(1), 1290–1296. Retrieved from https://jptam.org/index.php/jptam/article/view/1100

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check