Analisis Laporan Arus Kas sebagai Alat Ukur Efektivitas Kinerja Keuangan pada PT Bank Mandiri (Persero) Tbk pada Tahun 2018-2022

Authors

  • Felitusu Zega Universitas Pertiwi, Indonesia
  • Ade Irawan Universitas Pertiwi, Indonesia
  • Emy Setyawati Melati Putri Universitas Pertiwi, Indonesia
  • Siti Nuridah Universitas Pertiwi, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v7i3.11784

Keywords:

Arus Kas, Alat Ukur, Efektivitas, Kinerja Keuangan

Abstract

Penelitian ini membahas tentang laporan arus kas sebagai alat ukur efektivitas kinerja keuangan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran laporan keuangan arus kas dan dapat menganalisis efektivitas kinerja keuangan pada PT Bank Mandiri Tbk pada tahun 2018-2022. Populasi penelitian ini adalah PT Bank Mandiri Tbk pada tahun 2018-2022. Dengan metode purposive sampling sebagai metode pengambilan sampel, maka diperoleh sampel pada laporan keuangan tahunan PT Bank Mandiri Tbk pada tahun 2018-2022. Data yang digunakan adalah data laporan keuangan yang diperoleh dengan mengunduh dari www.idx.co.id. Analisis data yang digunakan ialah Rasio laporan arus kas (AKO, CKB, PM, AKLB dan TH). Hasil penelitian menunjukkan bahwa Hasil laporan keuangan PT Bank Mandiri (Persero) Tbk pada tahun 2018 hingga 2022 menunjukan bahwa perusahaan mengalami kinerja keuangan yang tidak stabil. Hal ini dapat dilihat melalui laporan keuangan arus kas PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. Berdasarkan hasil penelitian terhasap laporan arus kas PT Bank Mandiri (Persero) Tbk menggunakan rasio arus kas operasi, rasio arus kas operasi terhadap bunga, rasio pengeluaran modal, rasio total hutang dan rasio arus kas terhadap laba bersih (AKB) selama periode 2018 hingga 2022 menunjukan pada tahun 2020 dan 2021 posisi kinerja keuangan berada pada skala yang cukup baik namun terjadi penurunan yang signifikan pada tahun 2022. Namun dilihat secara keseluruhan pada kinerja keuangan perusahaan tahun 2018 hingga tahun 2020 telah terjadi peningkatan.

References

Abjan, W., Hadilia, N., & Masrun, L. (2022). Analisis Laporan Arus Kas Sebagai Alat Ukur Efektivitas Kinerja Keuangan Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kota Ternate Tahun 2014-2017. 110–118

Amin, A. M. (1914). Analisis Laporan Arus Kas sebagai Alat Ukur Efektivitas Kinerja Keuangan pada PT . Information Technology. 5(2), 178–188.

Aprilia Syamputri, D., Mulyani, S., & Nuridah, S. (2023). Pengaruh Laba Kotor, Laba Operasi, dan Laba Bersih Dalam Memprediksi Arus Kas di Masa Mendatang . Innovative: Journal Of Social Science Research, 3(5), 6646–6657. https://doi.org/10.31004/innovative.v3i5.5638

Arapi, R., & Lumentah, N. R. (2017). Analisis Laporan Keuangan Arus Kas Pada Pt Bni Persero Tbk Rahmat Arapi 1) , Natalia Reyne Lumentah 2). (April), 1–19.

Arota Poppy, Morasa Jenny, & Wokas Heince. (2019). Analisis Rasio Arus Kas Untuk Menilai Kinerja Keuangan Pada PT Hanjaya Mandala Sampoerna Tbk 2014-2018.

Dareho Analisis Laporan Arus, H. T., Tara Dareho Fakultas Ekonomi dan Bisnis, H., & Akuntansi Universitas Sam Ratulangi Manado, J. (2016). Analisis Laporan Arus Kas Untuk Menilai Kinerja Keuangan Pada Pt. Ace Hardware Indonesia Tbk. Jurnal Emba, 662(2), 662–672.

Desti, M., & Pianto, E. (2020). Analisis Kinerja Keuangan Pt Garuda Indonesia Sebelum Dan Sesudah Tindakan Window Dressing Laporan Keuangan Tahun 2018. 764–783.

Dharma, B., Sari, P. I., & Haliza, N. (2022). Analisa Laporan Arus Kas Sebagai Alat Ukur Efektivitas Kinerja Keuangan Perusahaan (Studi Kasus Pada Bank Sumut). 2(2), 3906–3915.

Febriyanti, R. A. (2022). Analisis Laporan Keuangan untuk Menilai Kinerja Keuangan ( Studi pada PT . Jasa Marga ( Persero ) Tbk Periode 2016-2020 ). 1(1), 83–96

Media Digital. (2023, February 19). Pentingnya Regulasi Ketat di Industri Perbankan Indonesia.

Nur Sakinah, A. (2021). Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan Pt Bank Mandiri ( Persero ) Tbk Sebelum Dan Pada Masa Pandemi Covid – 19.

Sri, R., & Rizki Hayatun, H. (2020). Analisis Laporan Arus Kas Dalam Menilai Kinerja Keuangan Pada Pt. Unilever Indonesia, Tbk. 1.

Sanger Heiby, Tinangon Jantje, & Sabijono Harijanto. (2015). Analisis Informasi Laporan Arus Kas Sebagai Alat Ukur Efektivitas Kinerja Keuangan Pada Pt . Gudang Analysis Of Information Cash Flow Statement For Measuring As One Cigarette Industry Company Listed In Indonesia Stock. 15(05), 862–872.

Tahirs, J. P. (2022). Analisis Kinerja Keuangan Dengan Metode Common Size Pada Pt. Bank Mandiri (Persero) TBK. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 8(16), 699–712. https://doi.org/10.5281/zenodo.7196500

Ratih, P. D., Fitrawansyah, F., & Nuridah, S. (2023). Pengaruh Arus Kas Operasi dan Laba Bersih Terhadap Dividen Tunai pada Perusahaan Sektor Financial Papan Pencatatan Utama yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2019-2022. Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(3), 25175–25183. https://doi.org/10.31004/jptam.v7i3.10617

Ranita. (2018). Analisis Laporan Arus Kas Sebagai Alat Ukur Efektivitas Kinerja Keuangan Pada Pt. Mandala Multifinance Tbk Kabupaten Jeneponto.

Downloads

Published

22-12-2023

How to Cite

Zega, F., Irawan, A., Putri, E. S. M., & Nuridah, S. (2023). Analisis Laporan Arus Kas sebagai Alat Ukur Efektivitas Kinerja Keuangan pada PT Bank Mandiri (Persero) Tbk pada Tahun 2018-2022. Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(3), 29732–29738. https://doi.org/10.31004/jptam.v7i3.11784

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check