Pengaruh Pola Asuh Demokratis Terhadap Kemampuan Membaca Anak Kelas 1 SD Negeri 2 Cisaat Selama Pandemi Covid-19

Authors

  • M. Fahmi Iskandar Univeristas Pendidikan Indonesia, Indonesia

Keywords:

PJJ, Daring;, survei

Abstract

Penelitian ini didasarkan pada permasalahan pandemi covid-19 yang mengakibatkan pembelajaran harus dilakukan di rumah. Metode penelitian yang digunakan yaitu kuantitatif non eksperimen. Data dikumpulkan dengan cara survey dengan cara membagikan kuesioner melalui grup whatssapp berupa link google form. Kuesioner dibuat berdasarkan teori mengenai pola asuh demokratis dan kemampuan anak. Hasil analisis regresi adalah Y = a + bX, diketahui Y = -11.692 + 1.327, yang berarti bahwa pola asuh demokratis berpengaruh positif terhadap kemampuan membaca siswa. Hal ini dikarenakan orang tua menjalankan perannya sebagai guru, fasilitator, motivator dan direktor selama pjj.

 

References

Azanella, L. A. (2020, April 13). Apa Itu PSBB Hingga Jadi Upaya Pencegahan Covid-19. Retrieved May 23, 2021, from Kompas.com: https://www.google.com/amp/s/amp.kompas.com/tren/read/2020/04/13/153415265/apa-itu-psbb-hingga-jadi-upaya-pencegahan-covid-19?espv=1.

Bidayati, A. (2015, Juni 17). Perbedaan Karakteristik Anak Ditinjau Dari Pola Pengasuhan Orang Tua. Retrieved Mei 2021, 27, from Kompasiana Beyond Blogging: https://www.google.com/amp/s/www.kompasiana.com/amp/arini_bidayati/perbedaan-karakteristik-anak-ditinjau-dari-pola-pengasuhan-orang-tua_556360a9b27a61b73cfdc33d

Cahyati, N., & Kusumah, R. (2020). Peran Orang Tua dalam Menerapkan Pembelajaran di Rumah Saat Pandemi Covid-19. Jurnal Golden Age, 4(1), 152-159.

Ekayanti, N. W., & Puspawati, D. A. (2020). Peran Orang Tua dalam Mendidik Anak Ditengah Pandemi Covid-19. Webinar Nasional Peranan Perempuan/Ibu dalam Pemberdayaan Remaja di Masa Pandemi COVID-19 (pp. 90-96). Denpasar: Universitas Mahasaraswati.

World Health Organization. (WHO). (2019). Corona Virus. Retrieved May 23, 2021, from Corona Virus: https://who.int?health-topic/coronavirus.

Yayasan Pengembangan Anak Indonesia. (2017, Januari 14). 8 Tips Meningkatkan Keterampilan Membaca Anak. Retrieved Mei 2021, 27, from biMBA AIUEO: https://bimba-aiueo.com/meningkatkan-keterampilan-membaca-anak/1

Downloads

Published

04-06-2021

How to Cite

Iskandar, M. F. (2021). Pengaruh Pola Asuh Demokratis Terhadap Kemampuan Membaca Anak Kelas 1 SD Negeri 2 Cisaat Selama Pandemi Covid-19. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(1), 1878–1881. Retrieved from https://jptam.org/index.php/jptam/article/view/1194

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check