Sistematik Literatur Review (SLR): Pola Perilaku Sehat pada Pelayanan Kesehatan Remaja

Authors

  • Usiono Usiono Universitas Islam Negeri Sumatera Utara, Indonesia
  • Salsabila Putri Wibowo Universitas Islam Negeri Sumatera Utara, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v7i3.12041

Keywords:

Perilaku, Sehat, Pelayanan Kesehatan Remaja

Abstract

Pola perilaku sehat padah pelayanan masyarakat adalah membahas tentang kesehatan yang terjadi pada remaja, bagai mana pola perilaku menentukan kesehatan untuk kedepannya, hidup sehat berawal darj pola perilaku yang bagus dan kehidupan yang teratur mulai dari gaya hidup, makanan dan lingkungan. Dalam penelitian ini akan mengkaji bagaimana pola perilaku sehat pada pelayanan kesehatan remaja apakah sudah cukup baik, ataukah belum, makanya perlu peneltian lebih lanjut mengenai hal tersebut, adapaun metode peneltian yang digunakan adalah Library Reasearch atau kepustakaan yaitu mencari data atau informasi dari Karya-karya ilmiah, jurnal, artikel, buku-buku dan lain sebagainya, dan jenis metode yang digunakan adalah Kualitatif, Tujuan penelitian ini adalah untuk melakukan sistematik literatur review yaitu untuk memahami tingkat pemahaman remaja terhadap pentingnya pola perilaku sehat dan pelayanan kesehatan remaja. Dan memberikan informasi yang bermanfaat dan dukungan bagi masyarakat dan penyediaan layanan kesehatan. Teknik yang dilakukan adalah strategi systematic literatur review (SLR). SLR ialah untuk metode penelitian yang bertujuan untuk mengidentifikasi, mengkaji, dan menafsirkan data dalam jurnal secara sistematis dengan tahapan yang ditetapkan. Kesimpulan yang didapat dari hasil penelitian ini ialah untuk menunjukkan bahwa remaja memiliki pemahaman yang baik tentang pentingnya pola perilaku sehat pada pelayanan kesehatan yang tepat. Akan tetapi Berdasarkan hasil penelitian diatas yang dilakukan untuk bahwa adanya pola perilaku sehat pada pelayanan kesehatan remaja masih kurang optimal. Ada beberapa faktor yang mempengaruhi pola perilaku sehat remaja, yaitu faktor pribadi, lingkungan dan sosial.

References

Ekowarni endang. (2001). Pola Perilaku Sehat Dan Model Pelayanan Kesehatan

Remaja, Jurnal psikologi. Volume 2, : Hal 99-101

Hutahaen, 201. (2012). Universitas Kristen Maranatha 1. Sistem Informasi, 1-4.

Marcell, A.V, Wibbelsman, C, Seigel, W.M. 2011. Male Adolescent Sexual and Reproductive Health Care. Pediatrics; 128: 1658-1678.

Obella nur adliyani zaraz. (2015), Pengaruh Perilaku Individu Terhadap Hidup Sehat “. Jurnal majority. Volume 4 No. 7, Hal 109-110.

Rokeach. S.E., 1995. Health Psychology, Mc Graw-Hill, Inc., New York.

Sri Hariyati, Rr. Tutik. (2010), Mengenal Sistematic Review Theory Dan Studi Kasus, Jurnal Keperawatan Indonesia, Volume 13 No. 2, Juli 2010: Hal 124.

Sumayya Zulkarnain, Thahara. (2022), Sistematik Literatur Review (SLR) Analisis Kesulitan Belajar Bioteknologi Siswa Sma. Jurnal (Biology Education Science And Technology), Volume 5 No.2,Hal 170-171.

Nur Rianto dan Euis Amalia. (2010), Teori Mikroekonomi, Jakarta: Kencana, Cet. Ke-1,h. 84

Malayu Hasibuan. (1996), Organisasi dan Motivasi, Dasar Peningkatan Produktifitas, Jakarta. Bumi Aksara.

Citra puspa Juwita. (2021), Modul Konsep sehat dan sakit, Fisioterapi, Fakultas vokasi Universitas Kristen Indonesia Jakarta.

Hurlock, B.E. (1990). Psikologi Perkembangan Suatu Pendekatan Sepanjang Rentang Kehidupan, Jakarta: Erlangga

Desmita. (2011). Psikologi Perkembangan Peserta Didik; Panduan Bagi Orang Tua Dan Guru Dalam Memahami Psikologi Anak Usia SD, SMP,dan SMA. Bandung:Rosda Karya.

Sarwono W. S. (2011). Psikologi Remaja Edisi Revisi, Jakarta: PT.Grafindo Persada

Downloads

Published

28-12-2023

How to Cite

Usiono, U., & Wibowo, S. P. (2023). Sistematik Literatur Review (SLR): Pola Perilaku Sehat pada Pelayanan Kesehatan Remaja. Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(3), 30969–30974. https://doi.org/10.31004/jptam.v7i3.12041

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check