Pengaruh Lingkungan Sekolah terhadap Motivasi dan Hasil Belajar Siswa SDN 1 Suwug

Authors

  • Ni Kadek Ananda Kumara Shinta Universitas Pendidikan Ganesha, Indonesia
  • Kadek Sinta Septia Putri Universitas Pendidikan Ganesha, Indonesia
  • I Nyoman Wahyu Adi Ardana Universitas Pendidikan Ganesha, Indonesia
  • Ketut Gde Sunu Utama Universitas Pendidikan Ganesha, Indonesia
  • I Dewa Gede Agus Kusuma Yoga Universitas Pendidikan Ganesha, Indonesia
  • Basilius Redan Werang Universitas Pendidikan Ganesha, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v7i3.12295

Keywords:

Lingkungan Sekolah, Motivasi, Hasil Belajar

Abstract

Didalam lingkungan sekolah kegiatan belajar mengajar berlangsung. Kegiatan belajar mengajar tidak akan berjalan dengan lancar dan tujuan dari kegiatan tersebut tidak akan tercapai tanpa adanya motivasi belajar dari peserta didik dalam meningkatkan hasil belajar. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif, dengan 50 sampel siswa kelas 3,4&5 di SDN 1 Suwug, Data dikumpulkan melalui kuesioner dan dianalisis menggunakan regresi linear sederhana menggunakan program SPSS. Hasil uji hipotesis menunjukkan bahwa signifikansi tidak lebih dari 0,05, Ho ditolak dan Ha diteri hal tersebut membuktikan bahwa lingkungan sekolah mempengaruhi motivasi dan hasil belajar siswa, Penelitian ini diharapkan memberikan dasar evaluasi untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa dengan meningkatkan kualitas lingkungan sekolah , faselitas dan kemampuan guru disekolah.

References

Abdurrahman, Maman, and Muhidin, 2007, Analisis Korelasi, Regresi dan Jalur Penelitian. Bandung: Pustaka Setia.

Arikunto, Suharsimi. (2014). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik.Jakarta:

Arya Pratiwi, Suarjana, Ndara Tanggu Renda, “Korelasi Antara Lingkungan Belajar dan Minat Belajar dengan Hasil Belajar Matematika”, Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, Vol. 02, no. 3.

Riduwan. 2012. Pengantar Statistika Sosial. Bandung: Alfabeta

Rineka Cipta Kadir, Abdul. Dkk. (2012). Dasar-Dasar Kependidikan. Jakarta: Rineka Cipta Prawira, Purwa Atmaja. (2017). Psikologi Pendidikan Dalam Perspektif Baru.

Sugiyono, Metode Peneitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatf, dan R&D, (Bandung: Alfabeta, 2016),

Rahmawati, Evi. Pengaruh Lingkungan Sekolah Terhadap Motivasi Belajar Siswa Kelas VIII Smp Muhammadiyah 22 Pemulang.

Slameto. 2013. Belajar Dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi. Jakarta: Rineka Cipta.

Uno, Hamzah B. 2014. Teori Motivasi Dan Pengukuranya. Jakarta: Bumi Aksara

Downloads

Published

02-01-2024

How to Cite

Shinta, N. K. A. K., Putri, K. S. S., Ardana, I. N. W. A., Utama, K. G. S., Yoga, I. D. G. A. K., & Werang, B. R. (2024). Pengaruh Lingkungan Sekolah terhadap Motivasi dan Hasil Belajar Siswa SDN 1 Suwug. Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(3), 32372–32379. https://doi.org/10.31004/jptam.v7i3.12295

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check