MENINGKATKAN KEMAMPUAN PESERTA DIDIK KELAS X SMAN 1 KAMPAR TIMUR DALAM MENENTUKAN FUNGSI SOSIAL, STRUKTUR TEKS, DAN UNSUR KEBAHASAAN TEKS DESKRIPTIF MELALUI SHERLOCK HOLMES’ CLUES GAME PADA TEKS DESKRIPTIVE TAHUN PELAJARAN 2017/2018
DOI:
https://doi.org/10.31004/jptam.v2i3.139Keywords:
Bahasa Inggris, Sherlock Holmes Clues Game, Descriptive textAbstract
Penelitian ini berdasarkan permasalahan “Seberapa efektifkah penggunaan Sherlock Holmes’ Clues game dalam meningkatkan kemampuan peserta didik kelas X SMAN 1 Kampar Timur TP.2017/2018 dalam menentukan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks deskriptif?”Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa efektif penggunaan Sherlock Holmes’ Clues game dalam meningkatkan kemampuan peserta didik dalam menentukan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks deskriptif. Penelitian ini menggunakan penelitian tindakan (action research) sebanyak dua putaran. Setiap putaran terdiri dari empat tahap yaitu: rancangan, kegiatan dan pengamatan, refleksi, dan refisi. Sasaran penelitian ini adalah siswa Kelas X. Dari hasil analis didapatkan bahwa prestasi belajar siswa mengalami peningkatan dari rata-rata 54% pada saat pre test menjadi 70,57% pada saat post test siklus I dan meningkat menjadi 82,23% pada post-test siklus II. Simpulan dari penelitian ini Sherlock Holmes’ clues game dapat meningkatkan kemampuan peserta didik dalam menentukan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks deskriptif
References
Arikunto, Suharsimi.2009. Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. (Jakarta: Bumi Aksara).
Indana, Sifak. 2008. Penelitian Tindakan Kelas. (Surabaya: Unesa).
Kunandar. 2010. Langkah Mudah Penelitian Tindakan Kelas sebagai Pengembangan Profesi Guru. (Jakarta:PT Raja Grafindo Persada).
Riyanto, Yatim. 2001. Metodologi Penelitian Pendidikan. (Surabaya: Penerbit SIC).
Sanjaya, Wina. 2011. Perencanaan dan Desain Sistem Pembelajaran. (Jakarta: Kencana).
Sudjana. 1988. Evaluasi Hasil Belajar. (Bandung: Pustaka Martiana).
Sudjana, Nana. 2005. Dasar-dasar Proses Belajar Mengajar. (Bandung: Sinar Baru Algensido).
Suprijono, Agus. 2009. Cooperative Learning Teori dan Aplikasi Paikem. (Yogyakarta: Pustaka Pelajar).
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2018 Saripuddin Saripuddin
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).