Analisis Daya Tarik Wisata Budaya RAZ Museum dan Gallery terhadap Minat Berkunjung Wisatawan (Tinjauan Studi Geografi Pariwisata)
Keywords:
Wisata Budaya, Daya Tarik, Wisatawan, Geografi PariwisataAbstract
Penulisan ini bertujuan untuk mengetahui alasan RAZ Museum & Gallery sangat tepat dijadikan sebagai destinasi wisata budaya di Sumatera Utara serta melihat sudut pandang wisatawan terhadap daya tarik museum ini. Data yang dikumpulkan diperoleh dengan melakukan observasi, studi dokumentasi dan wawancara. Pengumpulan data dilakukan untuk menggali mengenai komponen daya tarik wisata 4A (Attraction, Accessibility, Amenity, and Ancilliary). Jenis penelitian ini adalah deskriptif kualitatif yang menginterpretasikan daya tarik wisata budaya RAZ Museum & Gallery yang bersumber dari pengunjung. Pengambilan sampel dilakukan menggunakan Non-Probability Sampling dengan teknik Accidental Sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa museum ini tepat dijadikan sebagai destinasi wisata budaya karena terdapat beragam hasil peninggalan bersejarah dan kebudayaan di dalamnya termasuk kebudayaan islam. Berdasarkan analisis daya tarik wisata, museum ini terbilang cukup baik dari segi pelayanan dan fasilitasnya. Hanya saja, museum ini masih sepi pengunjung dikarenakan jam buka yang kurang, harga tiket yang mahal, serta namanya yang belum banyak dikenal orang. Akhirnya karya ini akan mempermudah semua orang yang membaca ini serta mempermudah peneliti selanjutnya tentang bagaimana menganalisis daya tarik suatu objek wisata, khususnya wisata kebudayaan.
References
Enden, T. (2021). Masa Depan Industri Pariwisata Kota Palangka Raya (Perspektif dan Solusinya). Jurnal Penelitian UPR, 1(1), 9-16.
Fadli, M. R. (2021). Memahami Desain Metode Penelitian Kualitatif. Humanika, Kajian Ilmiah Mata Kuliah Umum, 21(1), 33-54.
Fuady, I., S.P, T. R., Sunarya, M. A., & Hisyam, G. (2020). Hubungan Terpaan Promosi Wisata Terhadap Minat Berkunjung ke Objek Wisata Citumang. Jurnal Pariwisata, 7(1), 44-51.
Geriya, I. W. (1996). Pariwisata dan Dinamika Kebudayaan Lokal, Nasional, Global: Bunga Rampai Antropologi Pariwisata. Denpasar, Bali, Indonesia: Upada Sastra.
Hartaman, N., dkk. (2021). Strategi Pemerintah Dalam Pengembangan Wisata Budaya Dan Kearifan Lokal Di Kabupaten Majene. Jurnal Ilmu Sosial dan Humaniora, 4(2), 578-588.
Kristiana, Y., & Liana. (2019). Analisis Minat Wisatawan Lokal Terhadap Taman Rekreasi Di Tangerang Selatan. Jurnal Pariwisata, 6(2), 128-135.
Marhendi, M. (2021). Pengaruh Promosi Dan Daya Tarik Wisata Terhadap Minat Wisatawan Di Kabupaten Semarang. Seminar Nasional Teknologi dan Multidisiplin Ilmu (SEMNASTEKMU), 1(1), 166-172.
Masyrifah, S., & Arief, A. (2017). Pelaksanaan Promosi Museum Linggam Cahaya Di Kabupaten Lingga Provinsi Kepulauan Riau. Jurnal Online Mahasiswa, 4(2), 2-10.
Normina. (2017). Pendidikan Dalam Kebudayaan. Ittihad Jurnal Kopertais Wilayah XI Kalimantan, 15(28), 17-28.
Novitaningtyas, I., Giovanni, A., & Lionora, C. (2022). Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Minat Berkunjung Wisatawan Di Kawasan Balkondes Borobudur. Jurnal Pariwisata, 9(1), 28-36.
Priyanto. (2021). Daya Tarik Destinasi Pariwisata Budaya (Studi Kasus Museum Bahari Jakarta). Media Bahasa, Sastra, dan Budaya Wahana, 27(1), 506-513.
Priyanto, & Safitri, D. (2015). Pengembangan Potensi Desa Wisata Berbasis Budaya Tinjauan Terhadap Desa Wisata di Jawa Tengah. Jurnal Vokasi Indonesia, 4(1), 76-84.
Sutiarso, M. A., Arcana, Juliantari, & Gunantara. (2018). Strategi Pengembangan Pariwisata Berbasis Budaya di Desa Selumbung, Karangasem. Pariwisata Budaya: Jurnal Ilmiah Agama Dan Budaya, 3(2), 15-23.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2024 Claudia Athaya Diva Samosir

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).