Tingkat Kebugaran Jasmani Siswa Ekstrakurikuler Olahraga di SMKS Pratama Mulya Karawang

Authors

  • Fatimah Apriliyanti Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi, Universitas Singaperbangsa Karawang, Indonesia
  • Rhama Nurwansyah Sumarsono Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi, Universitas Singaperbangsa Karawang, Indonesia
  • Abduloh Abduloh Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi, Universitas Singaperbangsa Karawang, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v5i2.1553

Keywords:

Kebugaran Jasmani, Ekstrakulikuler Olahraga

Abstract

Penelitian ini mempunyai tujuan yaitu untuk mengetahui tingkat kebugaran jasmani peserta ekstrakulikuler olahraga di SMKS Pratama Mulya Karawang. Metode penelitian survey dijadikan sebagai metode pada penelitian ini dengan pendekatan kuantitatif.populasi sebanyak 64 orang yaitu dari seluruh siswa peserta ekstrakurikuler olahraga di SMKS Pratama Mulya Karawang dengan teknik sampling simple random sampling. hasil tes kebugaran jasmani peserta ekstrakurikuler olahraga di SMKS Pratama Mulya Karawang yaitu untuk kategori “baik sekali” sebanyak 0 siswa sebesar 0%, kategori “baik” sebanyak 0 sebesar 0%, kategori “sedang” sebanyak 15 siswa sebesar 23%, kategori “kurang” sebanyak 49 siswa sebesar 77% dan kategori “kurang sekali” sebanyak 0 siswa sebesar 0%. Dapat disimpulkan bahwa Tingkat Kebugaran jasmani peserta ekstrakurikuler olahraga di SMKS Pratama Mulya Karawang dalam kategori kurang yaitu 77%.

References

Abduloh, A., & Ismaya, B. (2018). Manajemen Strategik Kepemimpinan Dalam Meningkatkan Kualitas Guru SMP di Kabupaten Karawang. MENDIDIK: Jurnal Kajian Pendidikan Dan Pengajaran, 4(1), 41–48. https://doi.org/10.30653/003.201841.41

Ahdar, A., & Musyarif, M. (2014). Pendidikan Islam Ikhwan Al-Muslimin (Telaah Pemikiran Hasan Al-Banna). Lembah Harapan Press.

Azhuri, I. R., Purbangkara, T., & Nasution, N. S. (2020). Survei Motivasi Belajar Pendidikan Jasmani pada Siswa Sekolah Luar Bisa di Kabupaten Karawang. Jurnal Literasi Olahraga, 2(April), 96–103.

Dwi, D. R. A. S., Asmawi, M., Wasan, A., & Widiastuti, W. (2018). Pengaruh Metode Latihan Dan Power Tungkai Terhadap Peningkatan Kecepatan Akselerasi Sprint. JUARA: Jurnal Olahraga, 3(2), 62–69.

Farma, R., Deraman, M., Soltaninejad, .Ishak, M& others. (2015). A New Approach towards Improving the Specific Energy and Specific Power of a Carbon-Based Supercapacitor using Platinum-Nanoparticles on Etched Stainless Steel Current Collector. Electrochemistry, 83(12), 1053–1060.

Lastrijanah, L., Prasetyo, T., & Mawardini, A. (2017). Pengaruh Media Pembelajaran Geoboard Terhadap Hasil Belajar Siswa. DIDAKTIKA TAUHIDI: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 4(2), 87–100.

Mukhlisin, A. A., Suhanto, S., & Moonlight, L. S. (2019). Rancang Bangun Kontrol Dan Monitoring Baterai Uninterruptible Power Supply (Ups) Menggunakan Energi Hybrid Dengan Konsep Internet Of Thing (IOT). Prosiding SNITP (Seminar Nasional Inovasi Teknologi Penerbangan), 3(1).

Nurwansyah Sumarsono, R. (2017). Hubungan Antara Power Lengan, Fleksibilitas Pingging, dan Rasa Percaya Diri Terhadap Hasil Prestasi Dayung Nomor Kayak Slalom Arus Deras. Motion, VIII(1), 111–121. http://jurnal.unismabekasi.ac.id/index.php/motion/article/view/480

Prakoso, D. P. (2015). Pengukuran Tingkat Kebugaran Jasmani Terhadap Siswa Yang Mengikuti Ekstrakurikuler Bolavoli Di Sma Dr. Soetomo Surabaya. Jurnal Pendidikan Olahraga Dan Kesehatan, 3(1).

Downloads

Published

16-08-2021

How to Cite

Apriliyanti, F. ., Sumarsono, R. N. ., & Abduloh, A. (2021). Tingkat Kebugaran Jasmani Siswa Ekstrakurikuler Olahraga di SMKS Pratama Mulya Karawang. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(2), 4311–4321. https://doi.org/10.31004/jptam.v5i2.1553

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check