Pengaruh Kecerdasan Emosi dan Iklim Organisasi Terhadap Kinerja Guru pada SMK Kristen Tagari

Authors

  • Petrus Ali, Sth Program Pascasarjana Universitas Kristen Indonesia , Indonesia
  • Hotner Tampubolon Program Pascasarjana Universitas Kristen Indonesia , Indonesia
  • Witarsa Tambunan Program Pascasarjana Universitas Kristen Indonesia , Indonesia

Keywords:

Kecerdasan Emosional, Iklim Organisasi, Kinerja Guru

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh kecerdasan emosi terhadap kinerja guru SMK Kristen Tagari, untuk mengetahui seberapa besar pengaruh Iklim Organisasi terhadap kinerja guru SMK Kristen Tagari, dan mengetahui seberapa besar pengaruh kecerdasan emosi dan Iklim Organisasi secara bersama-sama terhadap kinerja guru SMK Kristen Tagari. Adapun metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif, dimana pendekatan kuantitatif merupakan penelitian yang berbentuk angka untuk menguji suatu hipotesis. Hasil dari penelitian menunjukkan hubungan kedua variabel linear dan positif artinya Kecerdasan Emosi berpengaruh terhadap  Kinerja Guru, dimana jika Kecerdasan Emosi mengalami peningkatan maka Kinerja Guru pada SMK Kristen Tagari juga meningkat, hubungan kedua variabel linear dan positif artinya iklim organisasi  berpengaruh terhadap Kinerja Guru, dimana jika iklim organisasi mengalami peningkatan maka Kinerja Guru pada SMK Kristen Tagari juga meningkat, dan nampak bahwa jika variabel kemampuan variabel Kecerdasan Emosi, dan iklim organisasi  mengalami peningkatna maka Kinerja Guru pada SMK Kristen Tagari juga meningkat.

References

Al. Tridhonanto. 2010. Meraih Sukses dengan Kecerdasan Emosional. Jakarta: Gramedia

Aselina Endang Trihastuti, Komunikasi Internal Organisasi, Penertbit Deepublish, Yogyakarta,2019

Darmanto, dkk, 2019, Bauran Orientasi Strategi Dan Kinerja Organisasi Penerapan Variable Anteseden, Moderasi Dan Mediasi Dalam Penelitian Ilmiah, Yogyakarta, Deepublish Publisher

Erjati Abas, 2017, Magnet Kepemimpinan Kepala Madrasah Terhadap Kinerja Guru, Jakarta, PT. Elex Media Komputindo

Goleman, Daniel, 2015. Emotional Intelligence: Kecerdasan Emosional Mengapa Ei Lebih Penting Daripada IQ, Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama

H. Darmadi, 2017, Pengembangan Dan Metode Pembelajaran Dalam Dinamika Belajar Siswa, Sleman, Deepublish

Hari Baktio, 2013, Kecerdasan Emosi, Diklat Kepemimpinan Aparatur Pemerintah Tingkat IV Lembaga administrasi Negara Republik Indonesia, Jakarta

Irene silviani, 2020, Komunikasi Organisasi, Surabaya, PT, Scopindo Media Pustaka,

Nyayu Khadijah, 2014, Psikologi Pendidikan, Jakarta: Rajawali Pers

Purwa Atmaja Prawira, 2013, Psikologi Pendidikan Dalam Prespektif Baru, Yogyakarta: Ar-Ruzz Media,

Romlah, 2010, Psikologi Pendidikan, Malang: Universitas Muhammadiyah Malang

Sagala, Syaiful, 2010, Supervisi Pembelajaran Dalam Profesi Pendidikan. Bandung, Alfabeta

Supardi, 2013, Kinerja Guru, Jakarta: PT Raja Grafindo Persada,

Tampubolon, Manahan, 2012, Perilaku Keorganisasian. Bogor. Ghalia Indonesia

Tambunan,Witarsa,2020, 65 tahun hidup dalam Kebhinekaan (Pandangan Kritis dari sisi Pendidikan Politik) : CV.Literasi Nusantara Abadi

Triatna C., 2015, Perilaku Organisasi dalam Pendidikan, Bandung, PT Remaja Rosdakarya

Wibowo, 2012, Manajemen Kinerja Jakarta: Raja Press

Yatim Riyanto, 2010, Paradigma Baru Pembelajaran: sebagai Referensi bagi Guru/Pendidik dalam Implementasi Pembelajaran yang Efektif dan Berkualitas, Jakarta: Kencana,

Downloads

Published

18-08-2021

How to Cite

Ali, Sth, P. ., Tampubolon, H. ., & Tambunan, W. . (2021). Pengaruh Kecerdasan Emosi dan Iklim Organisasi Terhadap Kinerja Guru pada SMK Kristen Tagari. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(2), 4410–4416. Retrieved from https://jptam.org/index.php/jptam/article/view/1574

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check