IMPLEMENTASI PENDEKATAN KONTEKSTUAL SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA MTs PADA MATERI SPLDV
DOI:
https://doi.org/10.31004/jptam.v2i3.164Keywords:
pendekatan kontekstual, hasil belajar, SPLDVAbstract
Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui peningkatan hasil belajar siswa dengan pendekatan kontekstual yang diterapkan oleh guru dalam pembelajaran matematika di dalam kelas. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas (PTK) melalui dua siklus yang terdiri dari dua pertemuan di setiap siklusnya. Prosedur yang dilakukan dalam setiap siklus adalah perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII di salah satu MTs Negeri di Cimahi sebanyak 31 orang, terdiri dari 14 orang laki-laki dan 17 orang perempuan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) terjadi peningkatan hasil belajar siswa ditunjukkan dengan peningkatan siklus I rata-rata nilai 58,87 dengan persentase 32,26% dan siklus II rata-rata nilai yang dicapai sebesar 82,07 dengan persentase 77,42%; (2) aktivitas siswa dan guru dalam pembelajaran sudah cukup baik dari tiap siklus, namun masih ada kekurangan yang belum dapat diperbaiki.
References
Arif, M. 2015. Model Pembelajaran Konstruktivisme pada Materi Pengaruh Perkembangan IPTEK. Jurnal Penelitian Tindakan Kelas, 16(3), 1
Bey, A. & Asriani 2013. Penerapan Pembelajaran Problem Solving untuk Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar Matematika pada Materi SPLDV. Jurnal Pendidikan Matematika, 4(2), 228
Hendriana, H. & Afrilianto, M. 2017. Langkah Praktis Penelitian Tindakan Kelas Bagi Guru. Bandung: PT Refika Aditama
Ismayanti, D. M. 2016. Pengaruh Penggunaan Pendekatan Contextual Teaching and Learning Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematik Siswa SMP. Skripsi Program Studi Pendidikan Matematika STKIP Siliwangi. Cimahi: Tidak Diterbitkan.
Paloloang, M. F. B. 2014. Penerapan Model Problem Based Learning (PBL) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Materi Panjang Garis Singgung Persekutuan Dua Lingkaran di Kelas VIII SMP Negeri 19 Palu. Jurnal Elektronik Pendidikan Matematika Tadulako, 2(1), 67
Purwatuningsi, S. 2013. Penerapan Metode Penemuan Terbimbing untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Materi Luas Permukaan dan Volume Balok. Jurnal Elektronik Pendidikan Matematika Tadulako, 1(1), 53
Rahayuningsih, P. & Qohar, A. 2014. Analisis Kesalahan Menyelesaikan Soal Cerita Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV) dan Scaffoldingnya Berdasarkan Analisis Kesalahan Newman pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 2 Malang. Jurnal Pendidikan Matematika dan Sains Tahun II, (2), 116
Sulianto, J. 2011. Keefektifan Model Pembelajaran Kontekstual dengan Pendekatan Open Ended dalam Aspek Penalaran dan Pemecahan Masalah pada Materi Segitiga di Kelas VII. 1(1), 21
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2018 Gita Safira Indriani
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).