PENERAPAN PENDEKATAN REALISTIK MATHEMATICS EDUCATION TERHADAP KEMAMPUAN DISPOSISI MATEMATIK SISWA SMK PADA MATERI SPLDV TAHUN AJARAN 2018/2019

Authors

  • Mentari Ganiati Pendidikan Matematika, IKIP Siliwangi, Cimahi, Indonesia, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v2i3.169

Keywords:

Disposisi, realistic mathematics education, SPLDV

Abstract

Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan kemampuan disposisi matematik siswa SMK  dengan menggunakan pendekatan realistic mathematics education. Penelitian ini dilaksanakan di kelas XI-RPL 1 di salah satu SMK swasta di kota Cimahi tahun pelajaran 2018/2019 dengan jumlah siswa 29 orang. Instrument yang digunakan angket dan lembar penilaian disposisi matematik siswa, lembar observasi terhadap guru dan siswa. penelitian ini terdiri dari 2 siklus (6 kali pertemuan). Setiap siklusnya terdiri dari : perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi, evaluasi, dan refleksi. Hasil penelitian menunjukan bahwa kemampuan disposisi matematik siswa meningkat dengan menunggunakan pendekatan realistic mathematics education pada pembelajarannya.

References

Pasandaran, R.F. (2016). Profil berfikir dalam menyelesaikan masalah aljabar berpandu pada taksonomi SOLO ditinjau dari tingkat efikasi diri pada siswa SMP Al-Azhar Palu.Journal of Mathematics Education, 1(1)
Prabowo, A., & Sidi, P. (2010). Memahat Karakter Melalui Pembelajaran Matematika. In Dadang Sunendar et al. Teacher Education in Developing National Characters and Cultures. Proceedings The 4th International Conference on Teacher Education, Jointly Organized by Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) Indonesia and Universiti Pendidikan Sultan Idris (UPSI) Malaysia.
Sumaryari, E. (2013). Pendekatan induktif-deduktif disertai strategi think-pair-square-share untuk meningkatkan kemampuan pemahaman dan berfikir kritis serta disposisi mateatis siswa SMA. Infinity Journal,2(1), 26-42.
Syaban, M. (2009). Menumbuhkembangkan Daya dan Disposisi Matematis Siswa Sekolah Menengah Atas Melalui Pembelajaran Investigasi. Jurnal Pendidikan, 3(02), 129-136.

Downloads

Published

23-11-2018

How to Cite

Ganiati, M. (2018). PENERAPAN PENDEKATAN REALISTIK MATHEMATICS EDUCATION TERHADAP KEMAMPUAN DISPOSISI MATEMATIK SISWA SMK PADA MATERI SPLDV TAHUN AJARAN 2018/2019. Jurnal Pendidikan Tambusai, 2(3), 1779–1784. https://doi.org/10.31004/jptam.v2i3.169

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check