Hubungan Burn-Out terhadap Prokrastinasi Akademik Mahasiswa
Keywords:
Burnout, Prokrastinasi AkademikAbstract
Burnout merupakan suatu kondisi dimana individu mengalami jenuh dan lelah secara fisik, psikis dan emosi. Prokrastinasi merupakan perilaku yang menunjukkan kecenderungan untuk melakukan suatu tugas atau pekerjaan. Penelitian ini bertujuan untuk melihat hubungan antara burnout dan prokrastinasi akademik mahasiswa Bimbingan dan Konseling Pendidikan Islam Stambuk 2021 UIN Sumatera Utara. Penelitian ini menggunakan meotde penelitian kuantitatif dengan Correlational design. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa BKPI stambuk 2021 UIN Sumatera Utara dengan total populasi 175 orang dan jumlah sampel 44 orang yang diambil dengan teknik purposive sampling. Pengumpulan data menggunakan kuisioner dengan skala burnout dan prokrastinasi akademik. analisis data yang digunakan adalah menggunakan uji korelasi product moment dengan menggunakan pemograman SPSS 26. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa sebanyak 14% mahasiswa mengalami burnout dengan kategori tinggi, 75% dengan kategori sedang dan 11% dengan kategori rendah. Dan sebanyak 23% mahasiswa mengalami prokrastinasi dengan katgori tinggi, 66% dengan kategori sedang dan 11% dengan kategori rendah. Hasil uji korelasi didapatkan nilai r sebesar 0,564 dan sig. 0.000 > 0,05 yang menunjukkan bahwa terdapat hubungan positif antara burnout dan prokrastinasi akademik mahasiswa BKPI stambuk 2021 UIN Sumatera Utara. Dengan penelitian ini diharapkan mahasiswa dapat menyadari burnout yang dialami untuk dapat menurunkan perilaku prokrastinasi akademik mereka.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2024 Rahma Sari Putri Tambunan

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).