Peningkatan Kemampuan Membaca pada AUD melalui Media Kartu Bergambar

Authors

  • Dini Mariani Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini, Universitas Panca Sakti Bekasi, Indonesia
  • Rizawati Rizawati Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini, Universitas Panca Sakti Bekasi, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v5i3.1905

Keywords:

Kata kunci : Anak TK, Kemampuan Membaca, Kartu Bergambar

Abstract

Tujuan Penelitian ini adalah untuk mendapatkan informasi dan data tentang Peningkatan Kemampuan Membaca Pada AUD Melalui Media Kartu Bergambar, Pada anak Usia 5 – 6 Tahun, Di TK Islam Al Amanah, Bekasi, Universitas Panca Sakti Bekasi, 2021. Penelitian ini menggunakan metode Penelitian Tindakan Kelas dengan subjek penelitian yaitu anak usia 5 – 6 tahun di TK Islam Al Amanah Bekasi Utara yang berjumlah 14 anak. Penelitian dilaksanakan sebanyak 2 siklus dengan melakukan tahap perencanaan, pelaksanaan tindakan, pengamatan dan refleksi disetiap siklusnya. Kesimpulan dalam penelitian ini adalah bahwa melalui media kartu bergambar meningkatkan kemampuan membaca pada anak.

References

Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002, Tentang Perlindungan Anak

Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003, Tentang Sistem Pendidikan Nasional

Permendikbud Nomor 67 Tahun 2013, Kerangka Dasar dan Struktur Kurikulum

Permendikbud Nomor 146 Tahun 2014, Tentang Kurikulum 2013

Upaya Meningkatkan Kemampuan, Intan Ika Puspitasari,2014

Peningkatan Kemampuan Membaca Permulaan Melalui Penggunaan Media Gambar,Tatik Aryati, 2014

Peningkatan Kemampuan Membaca Permulaan Melalui Pemanfaatan Multimedia, Jo Lioe Tjoe, 2012

Penggunaan Media Kartu Huruf Untuk Meningkatkan Kemampuan Menulis Permulaan Di TK Intan Komara Kelompok B, Sri Astuti, 2014

Meningkatkan Minat Baca Anak Melalui Kartu Huruf Bergambar, Levsi Nopita Sari, Zahratul Qolbi, 2020

Downloads

Published

24-09-2021

How to Cite

Mariani, D., & Rizawati, R. (2021). Peningkatan Kemampuan Membaca pada AUD melalui Media Kartu Bergambar. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(3), 6112–6119. https://doi.org/10.31004/jptam.v5i3.1905

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check