Strategi Pemasaran Produk Umkm Wedang Jahemerah Mekar Wangi di Desa Dataran Kempas Kecamatan Tebing Tinggi Kabupaten Tanjung Jabung Barat

Authors

  • Erina Dwi Sulistiani Program Studi Ekonomi Syariah, Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin Jambi , Indonesia
  • M. Nazory Program Studi Ekonomi Syariah, Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin Jambi , Indonesia
  • Lidya Anggraeni Program Studi Ekonomi Syariah, Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin Jambi , Indonesia

Keywords:

Strategi Pemasaran, UMKM

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh banyaknya persaingan antar pengusaha khususnya dalam menarik minat konsumen terhadap produk sehingga dapat meningkatkan daya saing bisnisnya. Salah satu cara adalah menerapkan strategi pemasaran. Strategi pemasaran harus disusun secara efektif guna harus mampu menciptakan strategi yang tepat sebagai prioritas utama pada usaha yang dijalankan agar tetap menjaga eksistensi perusahaan. Fokus dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui penerapan strategi pemasaran Usaha Wedang Jahe Merah Mekar Wangi di Desa Dataran Kempas, untuk mengetahui kendala yang dihadapi dalam penerapan strategi pemasaran Usaha Wedang Jahe Mekar Wangi di Desa Dataran Kempas. Jenis penelitian yang dipakai adalah penelitian deskripsi yang menggunakan pendekatan kualitatif.

Downloads

Published

25-09-2024

How to Cite

Dwi Sulistiani, E., Nazory, M., & Anggraeni, L. (2024). Strategi Pemasaran Produk Umkm Wedang Jahemerah Mekar Wangi di Desa Dataran Kempas Kecamatan Tebing Tinggi Kabupaten Tanjung Jabung Barat. Jurnal Pendidikan Tambusai, 8(2), 30291–30298. Retrieved from http://jptam.org/index.php/jptam/article/view/19680

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check