Pembuatan Sistem Pencatatan Akuntansi Menggunakan Aplikasi Microsoft Access Pada CV. Eleutheria Creative House
Keywords:
Sistem Pencatatan Akuntansi, Microsoft Access, Keuangan, Pencatatan, Pengendalian InternalAbstract
Laporan ini membahas perancangan sistem pencatatan akuntans berbasis Microsoft Access untuk CV Eleutheria Creative House, yang bergerak di bidang jasa event organizer, fotografi, dan videografi. Tujuan utama dari penelitian ini adalah membantu perusahaan dalam menyusun sistem pencatatan keuangan yang lebih efisien dan terstruktur untuk mendukung pengambilan keputusan yang lebih baik. Penelitian dilakukan melalui beberapa tahap, yaitu observasi, wawancara, analisis data, dan pengembangan sistem. Implementasi sistem meliputi fitur-fitur seperti daftar akun, pencatatan transaksi, dan laporan keuangan, termasuk laporan laba rugi dan laporan posisi keuangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan sistem ini meningkatkan efisiensi operasional perusahaan dan menghasilkan laporan keuangan yang lebih akurat. Penelitian ini berkontribusi dalam meningkatkan pengelolaan keuangan dan pengendalian internal perusahaan, serta mendukung pertumbuhan bisnis jangka panjang.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2024 Hendi

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).