Meningkatkan Hasil Belajar Mengenal Hewan Menggunakan Model Pembelajaran Teams Games Tournament Pada Peserta Didik Tunarungu
Keywords:
Team Games Tournament, Hewan, Peserta Didik TunarunguAbstract
Penelitian didasarkan pada temuan yang didapatkan oleh peneliti ketika melakukan studi pendahuluan. Peneliti menemukan rendahnya hasil belajar peserta didik dalam mengenal hewan yang ada di lingkungan sekitar. Hal tersebut dikarenakan pembelajaran yang guru kelas biasa lakukan masih terfokus pada penjelasan yang guru berikan sehingga kurang menarik minat dan motivasi belajar. Model pembelajaran yang digunakan yaitu model pembelajaran kooperatif tipe Team Games Tournament. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas yang dilakukan dalam dua siklus pembelajaran. Setiap siklus terdiri dari tiga kali pertemuan tatap muka yang mana disetiap pertemuan dilakukan evaluasi. Siklus dilaksanakan dalam beberapa tahap yaitu planning, action, observation, dan reflection. Teknik pengumpulan data yang dilakukan yaitu observasi, tes, dan dokumentasi. Berdasarkan tindakan yang dilakukan dapat disimpulkan bahwa hasil belajar peserta didik mengalami peningkatan yang signifikan dengan menggunakan model pembelajaran Team Games Tournament dalam pembelajaran mengenal hewan pada peserta didik tunarungu kelas III di SLB Negeri 2 Padang.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2024 Siti Hardiyanti Hasibuan

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).