Permasalahan Guru Dalam Pelaksanaan Pendidikan Inklusif di SMK 7 Padang
Keywords:
Kompetensi Guru, Pedagogik, Pendidikan InklusifAbstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kenapa terjadi permasalahan kompetensi guru pada aspek pedagogic dalam pelaksanaan pendidikan inklusif. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Sumber data dalam penelitian ini adalah guru regular yaitu guru Bahasa Inggris, guru Sejarah dan guru Matematika yang mengajar Anak Berkebutuhan Khusus. Analisis data pada penelitian ini menggunakan reduksi data, penyajian data, dan kesimpulan. Teknik keabsahan data adalah menggunakan perpanjangan pengalaman dan triangulasi.. Hasil penelitian permasalahan guru dalam pelaksanaan pendidikan inklusif menunjukkan bahwa 1) Pelatihan pendidikan inklusif tidak merata bagi semua guru yang ada sehingga guru kurang memiliki kemampuan dalam pelaksanaan pembelajaran inklusif di kelas khususnya kemampuan pedagogik 2) Guru bukan berlatar belakang Pendidikan Luar Biasa sehingga pada pelaksanaan pembelajaran dikelas guru mengalami kesulitan untuk mengajar ABK dengan beragam keterbatasan yang dimiliki siswa, 3) Guru mengalami kesulitan dalam pelaksanaan pembelajaran dikelas Karen GPK tidak ada disekolah, karena jika guru membutuhkan bantuan biasanya guru memanggil GPK untuk menangani anak dan berdiskusi bagaimana program bimbingan untuk anak ABK agar anak tidak ketinggalan pembelajarannya
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2024 Dori Sri Wahyuni, Irdamurni Irdamurni

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).