Keterkaitan Nutrisi, Kesehatan Mental, dan Kepemimpinan dalam Meningkatkan Kualitas Hidup
Keywords:
Gizi, Kesehatan Mental, Kepribadian, Pendidikan KesehatanAbstract
Penelitian ini membahas keterkaitan antara gizi, kesehatan, dan kepribadian dalam konteks peningkatan kualitas hidup individu dan masyarakat. Gizi, yang berasal dari kata Arab "ghidza," berperan penting dalam menyediakan zat gizi makro seperti karbohidrat, protein, dan lemak yang esensial bagi kesehatan. Kesehatan mental, yang melibatkan kesejahteraan emosional dan kemampuan individu dalam menghadapi stres, juga menjadi fokus utama, mengingat pentingnya untuk meningkatkan produktivitas dan hubungan sosial. Di era digital, kepemimpinan pendidikan berperan dalam menciptakan lingkungan belajar yang inovatif dan adaptif. Melalui tinjauan literatur sistematis, penelitian ini mengidentifikasi sepuluh artikel yang relevan, menunjukkan bahwa karakteristik individu, pola asuh, dan pendidikan kesehatan berkontribusi signifikan terhadap perkembangan kepribadian dan kinerja. Temuan menunjukkan bahwa pendidikan kesehatan, perhatian terhadap perkembangan anak, serta pengelolaan kesehatan reproduksi sangat penting dalam mencegah masalah kesehatan. Penelitian ini menekankan perlunya pendekatan holistik yang mengaitkan faktor fisik, mental, dan sosial untuk menciptakan lingkungan yang mendukung kualitas hidup yang lebih baik bagi semua masyarakat.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2024 Alifah Biggum Nabila, Yuliana Yuliana, Asmar Yulastri

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).