Peranan Guru Pendidikan Kewarganegaraan Dalam Membangun Pendidikan Karakter pada Siswa Sekolah Dasar
DOI:
https://doi.org/10.31004/jptam.v5i3.2372Keywords:
Peran Guru, Pendidikan Kewarganegaraan, Pendidikan KarakterAbstract
Peran guru dalam membentuk peserta didiknya sanggatlah penting. Arahan guru menjadi petunjuk jalan bagi kegiatan siswanya. Seorang guru yang tidak hanya mengajar, tetapi juga mendidik dan melatih, ketika ingin mencapai tujuan pembelajaran yang diharapkan. Untuk membuat seorang siswa berperilaku yang berkarakter, sebagai pendidik harus bisa memberikan contoh perilaku yang baik bagi siswanya. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui peran guru kewarganegaraan dalam membangun pendidikan karakter pada siswa sekolah dasar. Metode penelitian menggunakan penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Teknik pengumpulan data yang digunakan untuk memperoleh dan menyusun data penelitian adalah dengan studi literatur. Hasil yang akan dicapai dari penelitian ini adalah Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa peran guru pendidikan kewarganegaraan dalam pembentukan karakter pancasila pada siswa sekolah dasar yaitu motivator, dinamisator, evaluator, inspirator dan keteladanan. Karakter yang terbentuk siswa dalam pembelajaran pendidikan kewarganegaraan berdasarkan peran guru adalah disiplin, tanggung jawab dan religius.
References
Dianti, P. (2014). Integrasi Pendidikan Karakter dalam pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk mengembangkan karakter siswa. Jurnal Pendidikan Ilmu Sosial, 23(1).
Bego, K. C. (2016). Peran Guru Pendidikan Kewarganegaraan Dalam Membentuk Karakter Siswa Dan Implikasinya Terhadap Ketahanan Siswa. JISIP: Jurnal Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, 5(3).
Octavia, E., & Sumanto, I. (2019). Peran Guru Pendidikan Kewarganegaraan Dalam Membentuk
Karakter Disiplin Siswa di Sekolah. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan, 2(2).
Pebriyenni, P. Peran Guru Pendidikan Kewarganegaraan Dalam Layanan Bimbingan dan Konseling untuk Mengembangkan Karakter Siswa. Pelita Bangsa Pelestari Pancasila, 13(1), 1-16.
Damri, M. P., Putra, F. E., & Kom, M. I. (2020). Pendidikan Kewarganegaraan. Prenada Media.
Huda, S. (2020). Penanaman Pendidikan Karakter Peserta Didik Guru Pendidikan Kewarganegaraan Dan Guru Pendidikan Jasmani. Muaddib: Jurnal Kajian Ilmu
Kependidikan, 2(1), 42-70.
Nasution, A. R. (2016). Urgensi Pendidikan Kewarganegaraan sebagai Pendidikan Karakter Bangsa Indonesia melalui Demokrasi, HAM dan Masyarakat Madani. Jupiis: Jurnal Pendidikan Ilmu-Ilmu Sosial, 8(2).
Kurniawan, M. I. (2013). Integrasi Pendidikan Karakter Ke Dalam Pembelajaran Kewarganegaraan Di Sekolah Dasar. Jurnal Pemikiran dan Pengembangan Sekolah Dasar (JP2SD), 1(1), 37-45.
Sumarsono, S. (2001). Pendidikan kewarganegaraan. Gramedia Pustaka Utama.
Kesuma, D., Triatna, C., Permana, H. J., 2012, Pendidikan Karakter Kajian Teori dan Praktek Di Sekolah, Bandung: PT Remaja Risdakarya
Masnur Muslich, 2011, Pendidikan Karakter: Menjawab Tantangan Krisis Multidimensional, Jakarta: Bumi Aksara.
L. J. Moleong, Metodologi penelitian. 1999.
Sugiono.Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D, Bandung:Alfabeta cetakan ke- 14.2011.
Sugiyono. Memahami Penelitian Kualitatif. Bandung: Alfabeta.2014.hlm89-90
Depdiknas RI (1945).Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2005 Tentang Guru dan Dosen, Bab 1, Pasal 1.
Depdiknas RI (1945) , Undang-Undang R.I Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional, Bab 1, Pasal 1.
Maswardi Muhammad Amin. Pendidikan Karakter Anak Bangsa, Jakarta; Baduose Media Jakarta. 2011.
Heri Gunawan.Pendidikan Karakter Konsep dan Implementasi, Bandung:Alfabeta.cet ke- 2.2012.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2021 Belva Saskia Permana, Dinie Anggraeni Dewi, Yayang Furi Furnamasari
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).