Ekranisasi Novel Assalamualaikum Calon Imam Karya Madani Ke Film Assalamualaikum Calon Imam Karya Findo Purnowo Hw

Authors

  • Fitria Febrianti Universitas Singaperbangsa Karawang, Indonesia
  • Suntoko Suntoko Universitas Singaperbangsa Karawang, Indonesia
  • Wienike Dinar Pratiwi Universitas Singaperbangsa Karawang, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v5i3.2531

Keywords:

Bahasa Reseptif, Bahasa Ekspresif, Anak Usia Dini

Abstract

Tujuannya dilakukan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan tentang proses ekranisasi yang terdapat pada novel Assalamualaikum Calon Imam karya Madani ke dalam film Assalamualaikum Calon Imam karya Findo Purnowo HW karena dalam proses ekranisasi tersebut banyak pengurangan adegan, penambahan adegan maupun perubahan-perubahan variasi di dalam film. Penelitian ini termasuk jenis penelitian dengan menggunakan metode deskriptif karena di dalamnya mendeksripsikan tentang bentuk ekranisasi novel Assalamualaikum Calon Imam karya Madani ke dalam film Assalamualaikum Calon Imam karya Findo Purnowo HW. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini adalah observasi, kepustakaan dan baca catat. Dari hasil yang diperoleh, terdapat 97 pengurangan adegan di dalam film, 14 penamabahan adegan di dalam film dan 3 perubahan bervariasi di dalam film tersebut.

References

Endaswara, S. (2014). Metodologi Sastra Bandingan. Jakarta: Bukupop.

Kurniawan, I. (2017). Ekranisasi, Transformasi, dan Alih Wahana. Padang: Universitas Negeri Padang.

Madani. (2017). Assalamualaikum Calon Imam. Depok: Coconut Books.

Nurgiyantoro, B. (2009). Teori Pengkajian Fiksi. Yogyakarta: Gadjah Mada University.

Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Downloads

Published

22-12-2021

How to Cite

Febrianti, F. ., Suntoko, S., & Pratiwi, W. D. . (2021). Ekranisasi Novel Assalamualaikum Calon Imam Karya Madani Ke Film Assalamualaikum Calon Imam Karya Findo Purnowo Hw. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(3), 9591–9599. https://doi.org/10.31004/jptam.v5i3.2531

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check