Hubungan Kepercayaan Diri dengan Kecemasan Sesaat Sebelum Bertanding Pada Siswa Ekstrakurikuler Jujitsu di SMA Dharma Wanita Surabaya
Keywords:
Kepercayaan Diri, Kecemasan, Siswa Ekstrakurikuler JujitsuAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan kepercayaan diri dengan kecemasan sesaat sebelum bertanding pada Siswa Ekstrakurikuler Jujitsu SMA Dharma Wanita Surabaya. Penelitian ini menggunakan metode korelatif. Subjek penelitian terdiri dari siswa yang mengikuti Ekstrakurikuler Jujitsu di SMA Dharma Wanita Surabaya, dengan total 10 siswa. Sampel dipilih menggunakan teknik purposive sampling, berdasarkan kriteria siswa yang berpartisipasi dalam Kejuaraan Piala Koni Kota Surabaya 2024. Data tersebut dianalisis dengan menggunakan analisis deskriptif dan korelasi spearman rank. Hasil penelitian menunjukkan siswa memiliki kepercayaan diri dengan 1 siswa masuk dalam kategori "Sangat rendah", 3 siswa masuk dalam kategori "Rendah", 3 siswa masuk dalam kategori "Sedang", dan 3 siswa masuk dalam kategori "Tinggi". Sementara itu, siswa memiliki kecemasan yang bervariasi, 1 siswa masuk dalam kategori "Sangat rendah”, 1 siswa masuk dalam kategori "Rendah", 5 siswa masuk dalam kategori "Sedang", 3 siswa masuk dalam kategori "Tinggi". Tidak ada siswa yang masuk kategori "Sangat tinggi" pada kedua aspek tersebut. Penelitian menunjukkan hubungan signifikan antara kepercayaan diri dan kecemasan sebelum bertanding, dengan koefisien korelasi negatif sebesar 0,640.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2025 Samuel Rothio Taresti Baringbing

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).