Apakah Pengetahuan Investasi dan Pelatihan Pasar Modal dapat Meningkatkan Minat Investasi Mahasiswa

Authors

  • Gia Ardila Program Studi Akutansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Riau, Indonesia
  • Muji Burrohman Program Studi Akutansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Riau, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v5i3.2769

Keywords:

Pengetahuan Investasi, Pelatihan, Pasar  Modal, Mahasiswa

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap pengaruh Pengaruh Pengetahuan Investasi Dan Pelatihan Pasar Modal Terhadap Minat Investasi Mahasiswa Di Pasar Modal. Peneliti ingin melihat faktor–faktor yang mempengaruhi minat berinvestasi seorang mahasiswa yang notabene belum memiliki experience dalam berinvestais saham di pasar modal. Data penelitian diperoleh langsung oleh peneliti melalui pertanyaan  yang  diberikan kepada  20  orang  responden  melalui Google  Form. Subjek dalam penelitian ini adalah 20 orang responden yang berteman dengan peneliti melalui jejaring media sosial Whatsapp yang berstatus mahasiswa. Hasil pertanyaan tersebut dikumpulkan dan di gunakan sebagai bahan analisa. Berdasarkan hasil analisa yang dilakukan, pengetahuan investasi dan pelatihan pasar modal mempengaruhi minat investasi secara signifikan. Sangat berbeda dari penelitian–penelitian  sebelumnya,  persepsi  mahasiswa  terhadap  risiko  tidak mampu mempengaruhi minat mereka untuk berinvestasi saham di pasar modal.

 

References

Azmi, Z. Abdillah Arif N. dan Wardayani. 2018. Memahami Penelitian Kualitatif dalam Akuntansi [Understanding Qualitative Research in Accounting]. Akuntabilitas: Jurnal Ilmu Akuntansi, 11(1), 159-168.harmawati, D. Made. 2016. Kewirausahaan. Jakarta: Rajawali Pers.

Azmi, Z. ., Lubis, A. I. ., Tambunan, S. B. ., & Harmain, H. . (2021). Literasi Aspek Permodalan dan Penyusunan Kelayakan Usaha Peternakan Sapi di Desa/Nagori Bahjoga . COMSEP: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(2), 189-195.

Dharmemesta, Basu Swastha dan T. Hani Handoko. 2016. Manajemen Pemasaran Analisis Perilaku Konsumen. Edisi Pertama.Yogyakarta:BPFE.

Efferin, Sujoko, 2006, Knowledge Economy, Knowledge Management Dan Akuntansi: Prospek Dan Tantangan. Jurnal Akuntansi Dan Teknologi Informasi Universitas Surabaya. Volume 5 Nomor 1. pp 69-82.

Hartono, Jogiyanto. 2010. Teori Portofolio dan Analisis Investasi. BPFE. Yogyakarta.

Lubis, Pardamean. 2008. Analisis Faktor-faktor yang Mempengaruhi Permintaan Investasi di Indonesia. Tesis. Sumatera Utara: Universitas Sumatera Utara.

Noor, Henry Faizal. 2014. Investasi, Pengelolaan Keuangan dan Pengembangan Ekonomi Masyarakat. Edisi Revisi. Jakarta:Mitra Wacana Media.

Pajar, Rizki Chaerul dan Adeng Pustikaningsih (2017). Pengaruh Motivasi Investasi Dan Pengetahuan Investasi Terhadap Minat Investasi Di Pasar Modal Pada Mahasiswa FE UNY.Jurnal Profita. Edisi 1. Vol.5. No.1.

Pranyoto, Edi dan Nolita Yeni Siregar (2015). Literasi Ekonomi, Hubungan Pertemanan, Sikap, Norma dan Kontrol Diri Terhadap Minat Masyarakat Lampung Untuk Berinvestasi di Pasar Modal.Jurnal Manajemen dan Bisnis. Vol.5. No. 2. Hal.196-216 . ISSN:2087- 0701.

Prayoga, Angga Desty, dkk (2017). Pengaruh Motivasi Terhadap Minat Mahasiswa Akuntansi Untuk Mengikuti Pendidikan Profesi Akuntansi Pada Mahasiswa Program Studi Akuntansi Universitas Slamet Riyadi Surakarta.Jurnal Akuntansi dan Sistem Teknologi Informasi. Vol.13. No. 4. Hal.498-509.

Puspitaningtyas, Zarah (2017). Pengaruh Efikasi Diri dan Pengetahuan Manajemen Keuangan Bisnis Terhadap Intensi Berwirausaha.Jurnal Wira Ekonomi Mikroskil. Vol.7. No.2.

Ramadhan, Anugrah Harry & Suwardi Bambang Hermanto , (2015). Analisis Perilaku Nasabah Terhadap Minat Berinvestasi Deposito. Jurnal Ilmu & Riset Akuntansi. Vol. 4 No. 7.

Saputra, Dasriyan (2018). Pengaruh Manfaat, Modal, Motivasi, dan Edukasi Terhadap Minat Dalam Berinvestasi di Pasar Modal. Future Jurnal Manajemen dan Akuntansi. Vol.5. No.2. Hal.178- 190. ISSN: 2339-2452.

Sugiyono. 2015. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: CV Alfabeta.

Sulistyowati, Nur Wahyuning (2015). Pengaruh Motivasi Ekstrinsik Dan Prestasi Belajar Akuntansi Terhadap Minat Investasi Dan Keputusan Investasi Mahasiswa Fe Program Studi Akuntansi UNESA. Jurnal Ekonomi Pendidikan dan Kewirausahaan. Vol.3.No.1. ISSN online: 2579-387x.

Trenggana, Arlin Ferlina Mochamad dan Riswan Kuswardhana (2017). Pengaruh Informasi Produk, Risiko Investasi, Kepuasan Investor dan Minat Mahasiswa Berinvestasi.Jurnal Sekretaris & Administrasi Bisnis. Vol.1. No.1. Hal.08-17. E-ISSN:2580-8095.

Triwijayati, Anna. dan Koesworo, Yulius, 2006. Studi Sikap dan Niat Konsumsi Jamu Pahitan di Surabaya, Jurnal Widya Manajemen dan Akuntansi, Volume 6 No 1. p.17-41.Yuwono, Supriya Raharja. 2011. Pengaruh Karakteristik Investor Terhadap Besaran Minat Investasi Saham di Pasar Modal. Tesis. Program Studi Magister Manajemen Universitas Indonesia.

Downloads

Published

15-01-2022

How to Cite

Ardila, G. ., & Burrohman, M. (2022). Apakah Pengetahuan Investasi dan Pelatihan Pasar Modal dapat Meningkatkan Minat Investasi Mahasiswa . Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(3), 11094–11099. https://doi.org/10.31004/jptam.v5i3.2769

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check