PERANAN MODEL PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS BLENDED LEARNING TERHADAP KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA DALAM MATERI STATISTIK PADA SMAN 1 TAPUNG

Authors

  • Diana Riasari Mahasiswa Program Studi Magister Pendidikan Matematika Universitas Riau, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v2i4.28

Keywords:

Berbasis Bleanded Learning, Komunikasi matematis

Abstract

. Kualitas belajar diperoleh dari proses belajar mengajar dan ada komunikasi antar guru dan siswa atau sebaliknya. Salah satu alat komunikasi pembelajaran dapat berupa pembelajaran berbasis-Blended Learning dan divalidasi sesuai dengan tujuan membuat terbentuknya komunikasi. Kualitas pembelajaran berbasis- Blended Leraning dalam pembelajaran ini siswa saling berinteraksi, berdiskusi, bertukar pendapat atau ide mengenai permasalahan tertentu yang dapat melatih kemampuan komunikasi matematisnya. Namun berdasarkan beberapa artikel penulis menemukan uji coba soal pemecahan masalah di kelas masih banyak siswa yang mengalami kesulitan saat pengungkapan simbol-simbol matematis. Blended learning berbasis pemecahan masalah dapat mengembangkan kemampuan komunikasi matematis siswa sehingga mereka mampu dalam menggunakan ide matematikanya, memahami dalam memecahkan masalah matematika yang dituangkan baik dalam lisan maupun tulisan.

References

Zuhrotunnisa. 2015. “Deskripsi Kemampuan Komunikasi matematis Siswa Mts. Negeri Bojong pada Materi Statistika”. Matematik Education. 1(1): halaman
Saluky. 2016. “Pengembangan bahan ajar matematika Berbasis web dengan menggunakan word Press”. EduMa. 5(1): 88-89
Cristina S, 2016. Kemampuan Komunikasi Matematis. Artikel [internet]. [diunduh 2018 Mei 11]; halaman. Tersedia pada https://www.reseachgate.net/publication/321835644.
Eka Lestari, Karunia. 2015. Penelitian Pendidikan Matematika. Bandung: Refika Aditama
Hendriana, Heris. DKK. 2017. Hard Skills dan Soft Skill Matematik Siswa. Bandung: Refika Aditama
Setyadi, Danang. 2017. “Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Berbasis Web Pada Materi Barisan dan Deret”. Jurnal Matematika Kreatif dan inovatif. 8(1): 5-7
Prastowo, Andi. 2012. Panduan Kreatif Membuat Bahan Ajar Inovatif. Jogjakarta: Diva Press.
Asri, Khairul. 2017. “Peningkatan Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa Pada Materi Statistika”. Variasi. 9(4):
Alfitri, Alfia. 2016. “Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa melalui Blended Learning Berbasis Pemecahan Masalah
Lestaria, Yunika. 2016. “Hasil Belajar Mahasiswa Melalui Penerapan Model Blended Learning Pada Mata Kuliah Persamaan Diferensial”. Jurnal Pendidikan Matematika JPM RAFA

Downloads

Published

24-06-2018

How to Cite

Riasari, D. (2018). PERANAN MODEL PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS BLENDED LEARNING TERHADAP KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA DALAM MATERI STATISTIK PADA SMAN 1 TAPUNG. Jurnal Pendidikan Tambusai, 2(2), 813–820. https://doi.org/10.31004/jptam.v2i4.28

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check