Peran Mahasiswa KKN dalam Meningkatkan Kesehatan Masyarakat pada Masa Pandemi Covid-19

Authors

  • Sukma Dewi Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan, Indonesia
  • Adiba Nazilla Hazeina Nasution Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan, Indonesia
  • Rofikoh Lubis Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan , Indonesia
  • Siti Ismahani Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan , Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v6i1.2858

Keywords:

Kesehatan Masyarakat, Pandemi Covid-19, Peran Mahasiswa

Abstract

Pandemi Covid-19 di seluruh dunia, khususnya di Indonesia, telah menciptakan krisis baru di segala aspek kehidupan manusia. Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan kesehatan masyarakat masa pandemi, khususnya di bidang pendidikan dan ekonomi. Situasinya begitu serius sehingga pemerintah tidak dapat melanjutkan sendiri setelah menyelesaikan masalah Covid-19. Di masa mewabahnya Covid-19, masyarakat dihimbau untuk terlibat dan bekerja menuju tujuan bersama, yaitu berolahraga tiga atau empat kali per minggu selama minimal 30 menit. Peran mahasiswa sangat dibutuhkan untuk ikut berkontribusi dalam menangani covid-19 dengan menggunakan relawan covid-19, mereka menawarkan diri menjadi relawan covid-19 untuk membantu masyarakat umum. Pentingnya kehadiran Posyandu di masyarakat adalah sebagai pusat kegiatan masyarakat, di mana masyarakat secara keseluruhan bekerja untuk meningkatkan kesehatan dan kesejahteraan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif. Adapun Hasil penelitian menunjukkan bahwa masyarakat memiliki keinginan yang kuat untuk membantu dan memungkinkan untuk dilakukan saat ini, agar sebagian kecil masyarakat dapat membantu pemerintah dalam menangani Covid-19 dan kesehatan masyarakat dapat terjamin, sehingga tidak merugikan masyarakat di masa depan.

 

References

Azwar Iskandar, Bayu Taufiq Possumah, dan K. A. (2020). Jurnal Sosial & Budaya Syar-i. Peran Ekonomi Dan Keuangan Sosial Islam Saat Pandemi Covid-19, 7(626).

Brown, W. J., & Lee, C. (2014). Grandmothers on the move: benefits, barriers and best practice interventions for physical activity in older women. 26–37. https://doi.org/10.1016/B978-0-7506- 5479-1.50005-4

Habibah, I. S. I. dan S. S. (2016). Mewujudkan Peran Mahasiswa Sebagai ‘Agent of Change, Social Control, dan Iron Stock’”, Prosiding Seminar Nasional dan Call for Paper ke-2 ‘Pengintegritasan Nilai Karakter dalam Pembelajaran Kreatif di Era Masyarakat Ekonomi. 1.

Inmendagri. (1990). Tentang Peningkatan Pembinaan mutu Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu),. Departemen Dalam Negeri: Instruksi Menteri Dalam Negeri No. 0 Tahun 1990.

Irianto, D. P. (1997). Olahraga yang Aman dan Efektif untuk Kebugaran. Jurnal Cakrawala Pendidikan, XVI, 115-127.

Meiria Zuraida, Ifwandi, A. (2016). Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Motivasi Instrinsik Masyarakat Dalam Mengikuti Senam Aerobik Di Stadion Harapan Bangsa Banda Aceh Tahun 2015.

Punikasari, D. (2010). Peran Posyandu dalam Meningkatkan Kualitas Kesehatan Masyarakat di Dusun Karangwatu, Desa Pucungrejo, Kecamatan Muntilan, Kabupaten Magelang. Skripsi, 23–24. https://core.ac.uk/download/pdf/33519083.pdf

Sembiring, N. (2004). POSYANDU SEBAGAI SARAN PERAN SERTA MASYARAKAT DALAM USAHA PENINGKATAN KESEHATAN MASYARAKAT. In digitized usu digital library.

Soerjono Soekanto. (2016). Sosiologi Kesehatan. Jakarta: PT. Raja Grafindo persada.

Sulia, N. (2020). Jurnal Inovasi Teknologi Pembelajaran. Persepsi Mahasiswa Terhadap Pembelajaran Daring Pada Masa Pandemi Covid-19”, 7(125).

Syarial, A. (1998). Pelaksanan Posyandu di Tingkat II Kotamadya Medan. In LKMD Propinsi Sumatera Utara.

Downloads

Published

20-01-2022

How to Cite

Dewi, S. ., Hazeina Nasution, A. N. ., Lubis, R., & Ismahani, S. (2022). Peran Mahasiswa KKN dalam Meningkatkan Kesehatan Masyarakat pada Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(1), 230–239. https://doi.org/10.31004/jptam.v6i1.2858

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check