PENGGUNAAN STRATEGI TEAMS GAMES TOURNAMEN (TGT) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA) SISWA

Authors

  • Tenimar Tenimar Sekolah Dasar Negeri 021 Tarai Bangun, Tambang, Kampar, Riau, Indonesia, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v3i3.324

Keywords:

Teams Games Tournamen (TGT), hasil belajar IPA (Ilmu Pengetahuan Alam), Rerata Tes dan Ketuntasan Belajar

Abstract

Telah dilakukan penelitian tindakan kelas di SD Negeri 021 Tarai Bangun Tambang pada mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam ( IPA ) dengan objek penelitian siswa kelas VI pada semester ganjil 2018/2019. Penelitian ini dilakukan sebagai upaya untuk meningkatkan hasil belajar IPA untuk siswa kelas VI. Model pembelajaran Teams Games Tournamen (TGT) dipilih untuk diterapkan setelah melalui hasil observasi dan refleksi yang dilakukan oleh peneliti. Peneliti merencanakan tindakan berdasarkan hasil observasi dan refleksi yang telah dilakukan melalui penyusunan perangkat pembelajaran berbasis pembelajaran Teams Games Tournamen (TGT) yang terdiri dari soal-soal tes, lembar observasi dan rencana pembelajaran serta perangkat pembelajaran pendukung lainnya. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa penerapan strategi Teams Games Tournamen (TGT) di kelas VI SD Negeri 021 Tarai Bangun Tambang mampu meningkatkan hasil belajar mata pelajaran yang ditunjukkan dengan rerata tes dan ketuntasan klasikal disetiap siklus

References

Depdiknas. 2006. Kegiatan Belajar mengajar yang Efektif. Jakarta : Puskur Balitbang depdiknas.
Departemen Pendidikan Nasional. 2008. Peraturan Mentri Pendidikan Nasional No 22 Tahun 2006 Tentang Standar Isi. Jakarta: Depdiknas.
Djamarah, Syaiful Bahri,2005,Guru dan Anak Didik Dalam Interaksi Edukatif ,Suatu Pendekatan Teoritis Psikologis,Jakarta ,Penerbit PT Rineka Cipta.
Gulo,W,2002,Strategi Belajar Mengajar,Jakarta,Penerbit PT Gramedia Widiasarana Indonesia.
Hadi,Sutrisno,1986,Metodologi Reseach,Yogyakarta,Yayasan Penerbit Fakultas Psikologi Universitas Gajah Mada.
Hamalik,Oemar, 1983, Metode Belajar dan Kesulitan Belajar ,Bandung,Penerbit Tarsito.
Nazir,Mohammad, 1985,Metode Penelitian Survai,Jakarta,Penerbit Lembaga Penelitian Pendidikan dan Penerangan
Rinderiyana, Aidin Adlan. 2011. Bimbingan Praktis Penelitian Tindakan Kelas. Kudus: Dita Kurnia.

Downloads

Published

21-09-2019

How to Cite

Tenimar, T. (2019). PENGGUNAAN STRATEGI TEAMS GAMES TOURNAMEN (TGT) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA) SISWA. Jurnal Pendidikan Tambusai, 3(3), 1073–1084. https://doi.org/10.31004/jptam.v3i3.324

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check