Analisis Kesalahan Berbahasa Tataran Morfologi Pada Surat Kabar Radar Karawang Edisi September 2021

Authors

  • Dian Novita Sari Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Universitas Singaperbangsa Karawang , Indonesia
  • Sinta Rosalina Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Universitas , Indonesia
  • Dian Hartati Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Universitas Singaperbangsa Karawang , Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v6i1.3288

Keywords:

Kesalahan berbahasa, morfologi

Abstract

Kesalahan berbahasa merupakan kesalahan dalam pemakaian bentuk-bentuk tuturan berbagai unit kebahasaan yang meliputi kata, kalimat, paragraf. Sistem kaidah Bahasa Indonesia yang digunakan sebagai standar acuan adalah sistem kaidah Bahasa baku. Tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan kesalahan berbahasa tataran morfologi pada surat kabar Radar Karawang edisi September-Oktober 2021. Pendekatan  penelitian adalah kualitatif. Pengumpulan data dengan cara simak-catat dan teknik dokumentasi. Analisis data menggunakan reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ditemukan sejumlah 26 kesalahan berbahasa tataran morfologi jenis afiksasi pada surat kabar Radar Karawang edisi September 2021 pada rubrik pendidikan. Kesalahan penggunaan prefiks sebanyak (14) data; Kesalahan penggunaan sufiks sebanyak (8) data; Kesalahan penggunaan konfiks sebanyak (2) data. Kesalahan penggunaan kombinasi afiks sebanyak (2) data yang berupa kesalahan penggunaan kombinasi afiks.

References

Alber., Febria, R., & Fatmalia, R. (2018). Analisis Kesalahan Berbahasa tataran Morfologi dalam Tajuk Rencana Syrat Kabar KOMPAS. GERAM (Gerakan Aktif Menulis), 6(1), 1.

Ardian, M. A., Ghufron, W., & Sawitri, S. (2020). Kesalahan Berbahasa Tataran Morfologi dalam Penulisan Takrir Media Sosial Gubernur di Indonesia. Lingua Rima: Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 9(2). https://doi.org/10.31000/lgrm.v9i2.2897

Arsita, T. Y., Rusminto, N. E., & Fuad, M. (2014). Afiks Dalam Berita Utama Surat Kabar Lampung Post. Kata (Bahasa, Sastra, Dan Pembelajarannya), 2(2).

Cembes, M. A. (2018). Analisis Kesalahan Penggunaan Afiks pada Artikel Opini Surat Kabar Kedaulatan Rakyat Edisi Januari-April 2017. Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

Citriadin, Y. (2020a). Metode Penelitian: Pendekatan Multidisipliner. Gorontalo: Idea Publishing.

Citriadin, Y. (2020b). Metode Penelitian Kualitatif Suatu Pendekatan Dasar. Mataram: Sanabil.

Mila Sintia, I Nyoman Sudiana, I. G. N. (2019). Analisis Kesalahan Morfologi pada Tuturan Siswa SMPN 3 Banjar. JURNAL PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA UNDIKSHA, 9(2), 206–207.

Nasrullah, R. (2020). Metode Penelitian Jurnalisme Pendekatan Kualitatif. Simbiosa Rekatama Media.

Nentia, A. (2019). Analisis Kesalahan Berbahasa Tataran Morfologi pada Berita Pinggir- Duri-Damai Surat Kabar Riau Pos. Universitas Islam Riau Pekanbaru.

Pradana, R. R. (2019). Kesantunan Berbahasa Dalam Kultur Bahasa Jawa Cermah Emha Ainun Nadjib Grebeg Sura Ke 4000 Di Colomadu Tahun 2018. Sosiohumaniora, 21(3). https://doi.org/10.24198/sosiohumaniora.v21i3.19345

Restianty, A. (2018). Literasi Digital , Sebuah Tantangan Baru Dalam Literasi Media. Jurnal Kehumasan Universitas Pendidikan Indonesia.

Riynaldiy, A. (2020). Analisis Kesalahan Berbahasa Tataran Morfologi dalam Rubrik Opini Surat Kabar Waspada. Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara.

Saltina, & Dinar, S. S. (2017). Fungsi dan katagori kata bersufiks. Fungsi dan Katagori Kata Bersufiks -I dan -Kan dalam Koran Kendari Pos, 1.

Sari, K., Joko Nurcahyo, R., & Kartini. (2019). Analisis Kesalahan Berbahasa Pada Majalah Toga Edisi III Bulan Desember Tahun 2018. Imajeri: Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 2(1). https://doi.org/10.22236/imajeri.v2i1.5073

Soleh, Dwi Rohman, dkk. (2015). Analisis Kesalahan Berbahasa Berbahasa Tataran Morfologi Dalam Skripsi Mahasiswa Pbsi Ikip Pgri Madiun Tahun Akademik 2013/2014. Widyabastra, 3(2).

Sujarweni, V. W. (2020). Metode penelitian. Pustaka Baru Press.

Tusmawati Ningsih, Mira Nuryanti, D. M. (2019). Analisis Kebahasaan Teks Editorial Pada Harian Pikiran Rakyat Edisi 2017 sebagai Pengambangan Materi Ajar Teks Editorial SMA kelas XII. Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia METALINGUA, 4(1).

Wibowo, S. E. (2016). Morfologi. CV. Sarnu Untung.

Downloads

Published

08-03-2022

How to Cite

Sari, D. N. ., Rosalina, S. ., & Hartati, D. . (2022). Analisis Kesalahan Berbahasa Tataran Morfologi Pada Surat Kabar Radar Karawang Edisi September 2021. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(1), 2397–2408. https://doi.org/10.31004/jptam.v6i1.3288

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check