Peningkatan Kinerja Guru dalam Melaksanakan Penilaian Otentik Kurikulum 2013 melalui Kegiatan Supervisi Akademik di SD Negeri 188/IX Tanjung Baru

Authors

  • Kamaliah Kamaliah Sekolah Dasar Negeri 188/IX Tanjung Baru, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v6i1.3416

Keywords:

Kinerja Guru, Supervisi Akademik

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan informasi dan membahas tentang Peningkatan Kinerja Guru Dalam Melaksanakan Penilaian Otentik  kurikulum 2013 Melalui Kegiatan Supervisi Akademik di SD Negeri 188/IX Tanjung Baru. Penelitian ini termasuk dalam jenis penelitian tindakan sekolah (PTS). Penelitian ini dilaksanakan di Penelitian ini dilaksanakan di SD Negeri  188/IX Tanjung Baru. Waktu penelitian ini dilaksanakan pada semester genap tahun pelajaran 2020 - 2021, yang dimulai pada bulan Januari 2021. Subjek dalam penelitian ini adalah Guru SD Negeri 188/IX Tanjung Baru yang berjumlah 7 orang. Prosedur penelitian terdiri dari dua siklus dengan empat tahap peneletian mulai dari perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan menggunakan l instrumen observasi pengamatan, Catatan Lapangan bersifat positif maupun negatif serta data instrumen telaah dan observasi proses pembelajaran guru dalam merancang proses pembelajaran. Data dianalisis dengan menggunakan rumus persentase.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa melalui supervisi akademik dapat meningkatkan kinerja guru dalam melaksanakan penilaian otentik kurikulum 2013 yang ditandai dengan meningkatnya penilaian hasil belajar mulai dari pra siklus, siklus I dan siklus II. 

References

Aris Suherman dan Ondi Saondi (2010:4) Etika Profesi Keguruan. PT Refika Cipta Bandung.

Bahrul Hayati. 2004. Penilaian Kelas (Classroom Assessment) dalam Penerapan

Standard Kompetensi. Jakarta: Jurnal Penabur. No 3. Tahun III. Desember

Chamberlin & Moon (2005). Model-Eliciting Activities as a Tool to Develop and Identify Creatively Gifted Mathematicians. Vol. XVII, No. 1, Fall 2005, pp. 37–47. University of Wyoming.

Custer, R. L. At al. 2000. Using Authentic Assessment in Vocational Education.

Clearinghouse on Adults, Career, and Vocational Education.The Ohaio

State University

Glickman, C.D., Gordon, S.P., and Ross-Gordon, J.M. 2007. Supervision and Instructional Leadership A Development Approach. Seventh Edition. Boston: Perason

Kemendikbud, 2013

Kusmianto. (1997). Panduan Penilaian Kinerja Guru Oleh Pengawas. Jakarta : Erlangga.

Mulyasa. 2013. Pengembangan dan Implementasi Kurikulum 2013. PT Remaja Rosdakarya Bandung.

Permendinas nomor 41 tahun 2007 tentang standar proses untuk satuan pendidikan dasar dan menengah. Departemen pendidikan nasional. Jakarta

Permendikbud Nomor 23 Tahun 2016

Rivai (2005:50) Performance appraisal sistem yang tepat untuk menilai kinerja karyawan dan meningkatkan daya saing perusahaan. Pt Raja Grafindo. Jakarta.

Sergiovanni, T.J. 1987. Supervision of Teaching. Alexandria: Association for Supervision and Curriculum Development.

Undang-undang No.20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional

Undang-undang Nomor 14 tahun 2005 pasal 20 a tentang Guru dan Dosen

Downloads

Published

27-03-2022

How to Cite

Kamaliah, K. (2022). Peningkatan Kinerja Guru dalam Melaksanakan Penilaian Otentik Kurikulum 2013 melalui Kegiatan Supervisi Akademik di SD Negeri 188/IX Tanjung Baru. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(1), 3485–3496. https://doi.org/10.31004/jptam.v6i1.3416

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check

Similar Articles

You may also start an advanced similarity search for this article.