KEGIATAN IN HOUSE TRAINING DALAM PENYUSUNAN PERANGKAT PEMBELAJARAN YANG TERINDIKASI DENGAN KEWIRAUSAHAAN

Authors

  • Aslim Aslim SMA Negeri 6 Pinggir, Bengkalis, Riau, Indonesia, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v3i3.349

Keywords:

in-house training, penyusunan perangkat pembelajaran, kewirausahaan

Abstract

In-house training adalah sebuah bentuk program pelatihan, dimana materi pelatihan, waktu serta tempat pelatihan ditentukan sesuai dengan yang diminta dan dibutuhkan oleh peserta atau perusahaan yang meminta. Umumnya pelatihan dalam bentuk in-house ini dilaksan oleh Perusahaan / Institusi / Dinas dalam rangka meningkatkan kualitas SDM di tempatnya. Perangkat pembelajaran merupakan sejumlah bahan, alat, media, petunjuk dan pedoman yang akan diapakai dalam proses pembelajaran. Dari uraian tersebut bisa kita dikemukakan bahwa perangkat pembelajaran ialah sekumpulan media atau sarana yang dipakai oleh guru dan siswa dalam proses pembelajaran di kelas.Sebagai salah satu faktor keberhasilan dan kemajuan sekolah sangat ditentukan oleh kepala sekolah, tentunya sebagai kepala sekolah harus memiliki kemampuan kompetensi professional. Kepala sekolah yang kompeten akan memacu peningkatan kinerja sekolah yang dipimpinnya kearah peningkatan mutu relevansi dan daya saing pendidikan.

References

Ahmad, Abu. 2005. Teknik Belajar Yang Efektif. Jakarta: Rineka Cipta.
Arikunto, Suharsimi. 2008. Dasar- Dasar Evaluasi Pendidikan. Bandung: Bina Aksara.
BSNP (Badan Standar Nasional Pendidikan). 2007. Model Pembelajaran IPA Terpadu. Jakarta: Depdiknas.
Prayitno, Elida. 1989. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Depdikbud Dikti P2LPTK.
Sanjaya, Wina. 2010. Pembelajaran Implementasi Kurikulum Berbasis Kompetensi. Jakarta: Kencana Persada Media Grup.
Sadirman, A.M. 2007. Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Slameto. 2001. Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.
Narendra C. Bhandari (2007), dalam Utoyo (2010) alasan yang mendorong minat dalam berwirausaha
Permendikbud No. 65 Tahun 2013 tentang Standar Proses Pendidikan Dasar dan Menengah
Permendikbud No. 104 Tahun 2014 tentang Standar Proses Pendidikan Dasar dan Menengah,

Downloads

Published

03-12-2019

How to Cite

Aslim, A. (2019). KEGIATAN IN HOUSE TRAINING DALAM PENYUSUNAN PERANGKAT PEMBELAJARAN YANG TERINDIKASI DENGAN KEWIRAUSAHAAN. Jurnal Pendidikan Tambusai, 3(3), 1243–1250. https://doi.org/10.31004/jptam.v3i3.349

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check