Respon Peserta Didik dan Guru terhadap Pengembangan Soal Berpikir Kritis Menggunakan Wondershare Quiz Creator pada Materi Hidrolisis Garam

Authors

  • Irfandi Irfandi Program Studi Pendidikan Kimia, Universitas Islam Kuantan Singingi , Indonesia
  • Rosa Murwindra Program Studi Pendidikan Kimia, Universitas Islam Kuantan Singingi , Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v6i1.3555

Keywords:

Berpikir Kritis, Respon, Soal, Wondershare Quiz Creator

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui respon peserta didik dan guru sebagai pengguna terhadap pengembangan soal berpikir kritis menggunakan wondershare quiz creator pada materi hidrolisis garam di MAN 2 Kuantan Singingi. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan teknik angket respon pengguna menggunakan skala likert. Hasil uji respon peserta didik didapatkan hasil 87% dengan kategori sangat baik. Sedangkan hasil respon Guru didapatkan bahwa 87,92 % dengan kategori sangat baik.

References

Areski Febriani, Rina Elvia, D. H. (2021). PENGEMBANGAN ALAT EVALUASI PEMBELAJARAN KIMIA BERBASIS KOMPUTER MENGGUNAKAN WONDERSHARE QUIZ CREATOR PADA MATERI LARUTAN PENYANGGA. ALOTROP, Jurnal Pendidikan Dan Ilmu Kimia, 5(2), 198–205.

Chang, Raymond.(2005). Kimia Dasar: Konsep-konsep Inti Jilid 2 Edisi Ketiga. Jakarta: Erlangga.

Dafitri, H. (2017). Pemanfaatan Wondershare Quiz Creator Dalam Tes Berbasis Komputer QUERY?: Jurnal Sistem Informasi. 5341(April), 8–18.

Ghani, I. B. A., Ibrahim, N. H., Yahaya, N. A., & Surif, J. (2017). Enhancing students ’ HOTS in Laboratory Educational Activity by using Research and Practice Enhancing students ’ HOTS in laboratory. Chemistry Education Research and Practice, 18(July 2019), 849–874. https://doi.org/10.1039/C7RP00120G

Gojkov, G., Stojanovi?, A., & Raji?, A. G. (2015). Critical Thinking of Students – Indicator of Quality in Higher Education. Procedia - Social and Behavioral Sciences, 191(2012), 591–596. https://doi.org/10.1016/j.sbspro.2015.04.501

Harta, J. (2013). Pengembangan soal esai berbasis hots untuk menyelidiki keterampilan pemecahan masalah siswa sma.

Iqbal, W. M. G., Fadhilah, R., & Hadiart, D. (2018). . Oleh karena itu, diperlukan alat evaluasi yang interaktif dan pembiasaan bagi siswa dalam Ujian Nasional Berbasis Komputer. 6(1).

Kemendikbud. (2017). Penguatan Pendidikan Karakter Jadi Pintu Masuk Pembenahan Pendidikan Nasional. Diambil kembali dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan: https://www.kemendikbud.go.id.

Kezer, F., & Turker, B. (2012). Comparison of the Critical Thinking Dispositions of (Studying in the Secondary Science and Mathematics Division) Preservice Teachers. Procedia - Social and Behavioral Sciences, 46, 1279–1283. https://doi.org/10.1016/j.sbspro.2012.05.288

Mardapi, D. (2012). Pengukuan, Penilaian, dan Evaluasi Pendidikan. Yogyakarta: Nuha Medika.

Nieveen, Nienke. (2010). Formative Evaluation in Eduational Design Research. Dalam Tjeer Plom and Nienke Nieeveen (Ed). An Introduction to Educational Design Research. (p:9-35).

Permana, I. (2009), Kimia 2, Depdiknas, Jakarta.

Rahayu, E. E. (2014). PENGEMBANGAN ALAT EVALUASI PEMBELAJARAN BERBASIS INFORMATION AND COMMUNICATION TECHNOLOGIES ( ICT ) PADA MATERI MENGELOLA DOKUMEN TRANSAKSI.

Redhana, IW dan Liliasari. (2008). “Program Pembelajaran Keterampilan Berpikir Kritis Pada 32 Topik Laju Reaksi Untuk Siswa SMA”. Jurnal Forum Kependidikan 27 (2): 103-112.

Rolisca, R. U. C., & Achadiyah, B. N. (2014). PENGEMBANGAN MEDIA EVALUASI PEMBELAJARAN DALAM BENTUK ONLINE BERBASIS E-LEARNING MENGGUNAKAN SOFTWARE WONDERSHARE QUIZ CREATOR DALAM MATA PELAJARAN AKUNTANSI SMA BRAWIJAYA SMART SCHOOL (BSS). Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia, XII(1).

Sa’adah, S. I., Rasmiwetti, R., & Linda, R. (2019). Pengembangan Soal Hots Dengan Wondershare Quiz Creator Sebagai Media Display Pada Materi Stoikiometri Kelas X. JTK (Jurnal Tadris Kimiya), 4(2), 177–188. https://doi.org/10.15575/jtk.v4i2.5469

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kualitatif dan R & D. Bandung: Alfabeta.

Vijayaratnam, P. (2012). Developing Higher Order Thinking Skills and Team Commitment via Group Problem Solving?: A Bridge to the Real World. Procedia - Social and Behavioral Sciences, 66, 53–63. https://doi.org/10.1016/j.sbspro.2012.11.247

Yuni Yamasari. (2010). Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICT yang berkualitas. Prosiding. Seminar Nasional. Surabaya: Pascasarjana X ITS.

Downloads

Published

10-04-2022

How to Cite

Irfandi, I., & Murwindra, R. . (2022). Respon Peserta Didik dan Guru terhadap Pengembangan Soal Berpikir Kritis Menggunakan Wondershare Quiz Creator pada Materi Hidrolisis Garam. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(1), 4432–4436. https://doi.org/10.31004/jptam.v6i1.3555

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check