MANAJEMEN PENGEMBANGAN KREATIVITAS KOGNITIF DAN BAHASA ANAK USIA DINI

Authors

  • Yulia Purnamasari Postgraduate, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v3i6.358

Keywords:

Kreativitas Kognitif, Kreativitas Bahasa, Manajemen

Abstract

Kreatifitas sangat diperlukan untuk Pendidikan Anak Usia Dini. Terutama diera globalisasi yang penuh saingan seperti sekarang ini  sudah saatnya dunia pendidikan mempertimbangkan aspek kreatifitas dalam mendidik peserta didiknya.  Potensi kecerdasan dan dasar-dasar prilaku seseorang terbentuk pada usia anak usia dini yang disebut juga golden age perlu adanya Pendidikan Anak Usia Dini. Terbentukya kreatifitas pada anak usia dini  tidak terlepas dari salah satu aspek yaitu aspek kognitif dan bahasa melalui pengalaman dalam pengembangan. Pengalaman dari kretifitas dalam aspek kognitif dan bahasa dapat berpengaruh dalam pertumbuhan atau masa depan anak. Peningkatan aspek kognitif sering bersamaan dengan peningkatan bahsa walaupun aspek-aspek tersebut tidak sama presentasenya.  Pengelolaan penyelenggaraan  Pendidikan Anak Usia Dini yang baik akan  mendapatkan pendidikan yang berkualitas. Manajemen pembelajaran untuk mengembangkan kreatifitas anak usia dini terutama pengembangan aspek kognitif dan bahasa diawali dari pengelolaan pendidikannya yang sesuai dengan tata aturan yang berlaku. Pengembangan pembelajaran terutama dalam pengembangan kreatifitas aspek kognitif dan bahasa, anak masih banyak memerlukan bimbingan khusus dari guru, sehingga guru harus profesional dan berkomitmen untuk mengembangkan manajemen dalam pengembangan kretifitas aspek kognitif dan bahasa anak.

References

Desdikbud, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Balai Pustaka Jakarta, 1991.

ejournal.radenintan.ac.id › index.php › darul › article

Haryati, Aktivitas Cerdas Pengisi Kegiatan PAUD, Tugu Publisher, Jakarta, Cet I. 2012

https://www.scribd.com › document › 1201411024-pdf

https://www.kompasiana.com › Humaniora › Edukasi

Mulyasa. 2012. Manajemen PAUD. Bandung: Remaja Rosdakarya Peraturan Menteri Pendidikan DanKebudayaan RepublikIndonesia Nomor 146 Tahun2014

Munandar, Utami. (1999). Mengembangkan Bakat dan Kreativitas Anak 9 Apr 2012 - Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

Marionaloza (2011) dalam Rusefrinaria (2012), Pengembangan Kreativitas Kognitif dan Bahasa Anak Usia Dini di PAUD. “Handayani” SKB

Peraturan Mentri Pendidikan Nasional Republik Indonesia No 58 Tahun 2009 Tentang Standar Pendidikan Anak Usia

Susanto, Ahmad. 2011. PerkembanganAnak Usia Dini Pengantar Dalam Berbagai Aspeknya.Jakarta: Kencana PrenadaMedia Group.

Suyanto, 2005. Perkembangan Anak Usia Dini, Jakarta : Departemen. Pendidikan Nasional.

Downloads

Published

20-12-2019

How to Cite

Purnamasari, Y. (2019). MANAJEMEN PENGEMBANGAN KREATIVITAS KOGNITIF DAN BAHASA ANAK USIA DINI. Jurnal Pendidikan Tambusai, 3(3), 1324–1332. https://doi.org/10.31004/jptam.v3i6.358

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check