Pengaruh Perubahan Pembelajaran Daring Ke Pembelajaran Luring terhadap Minat Belajar Siswa Kelas VII SMP Wesley Marindal II

Authors

  • Evi Bunga Rosari Tumanggor Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Univesitas HKBP Nommensen Medan, Medan, Indonesia, Indonesia
  • Pontas J. Sitorus Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Univesitas HKBP Nommensen Medan, Medan, Indonesia, Indonesia
  • Beslina Afriani Siagian Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Univesitas HKBP Nommensen Medan, Medan, Indonesia, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v6i1.3700

Keywords:

Pembelajaran Online dan Offline, Minat Belajar

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh perubahan perubahan pembelajaran daring ke pembelajaran luring terhadap minat belajar siswa kelas VII SMP Wesley Marindal II. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif. yang berupa angka dan analisis statistic untuk menganalisis data dan mengetahui pengaruh peralihan dari pembelajaran online ke offline terhadap minat belajar siswa di Sekolah Wesleyan Marindal II. Pengumpulan data dalam penelitian ini digunakan alat angket atau kuesioner. Berdasarkan analisis angket dari 23 responden ternyata sebanyak 61.86% lebih memilih pembelajaran luring dibandingkan dengan memilih pembelajaran daring 44.95%. Alasan siswa mengalami lebih banyak hambatan belajar seperti sinyal tidak mendukung, sarana hp tidak memadai, kuaota internet tidak memadai. Siswa yang berminat belajar luring dengan alasan siswa lebih mudah memahami materi pembelajaran, guru dapat secara langsung memantau perkembangan siswa, siswa merasakan lebih aktif dalam pembelajaran luring. Berdasarkan analisis homogenitas dan nilai probabilitas atau Sig 0.643 lebih besar dari 0.05 dan berdistribusi normal. Dengan demikian Ha diterima, yaitu perubahan pembelajaran daring ke luring berpengaruh terhadap minat belajar siswa yang artinya minat belajar siswa meningkat.

References

Arsyad.2011.Media Pembelajaran .Jakarta..Raja Grafindo Persada.

Bilfaqih. Yusuf, Qomarudin. M. Nur. 2005. Esensi Pengembangan Pembelajaran Daring Sleman: deepublish.

Chaeruman, U. A. 2017. Pedati-model desain sistem pembelajaran blended. panduan merancang mata kuliah daring spada indonesia. USA : Preiffe.

Chandrawati, Sri Rahayu. 2010. Pemanfaatan E-Learning Dalam Pembelajaran. Jurnal Cakrawala Kependidikan, Volume 8, Nomor 2.

Hamalik, Oemar. 2006. Proses Belajar Mengajar. Jakarta: Bumi Aksara.

Isman, Mhd. 2016.Pembelajaran Media dalam Jaringan. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Sudjana, Nana. 2010. Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Yuliani,Meda. Dkk. Pembelajaran Daring Untuk Pendidikan:Teori Dan Terapan. Yayasan kita menulis:2020.

Downloads

Published

29-04-2022

How to Cite

Rosari Tumanggor, E. B. ., Sitorus, P. J. ., & Siagian, B. A. . (2022). Pengaruh Perubahan Pembelajaran Daring Ke Pembelajaran Luring terhadap Minat Belajar Siswa Kelas VII SMP Wesley Marindal II. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(1), 8280–8288. https://doi.org/10.31004/jptam.v6i1.3700

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check