IMPLEMENTASI KEGIATAN KOLASE MENGGUNAKAN SERBUK KAYU TERHADAP PERKEMBANGAN KREATIVITAS ANAK DI PAUD PASIA MUTIARA PADANG

Authors

  • Heni Meila Sari Pendidikan Anak Usia Dini, Universitas Negeri Padang, Indonesia
  • Yelva Nofriyanti Pendidikan Anak Usia Dini, Universitas Negeri Padang, Indonesia
  • Farida Mayar Pendidikan Anak Usia Dini, Universitas Negeri Padang, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v3i6.376

Keywords:

kolase, kreativitas anak, anak usia dini

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana implementasi kegiatan kolase menggunakan serbuk kayu dalam meningkatkan kreativitas anak. Penelitian ini dilaksanakan di PAUD Pasia Mutiara Ulak Karang. Populasi dalam penelitian ini adalah anak di kelas B1, sampel yang digunakan berjumlah 15 orang anak. Teknik analisis data yang digunakan adalah random sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa melalui kegiatan kolase menggunakan serbuk kayu dapat meningkatkan kreativitas pada anak.

References

Fakhiriyani, Diana Vidya. 2016. Pengembangan Kreativitas Anak Usia Dini. Vol 4. No 2.
Holis, Ade. 2016. Belajar Melalui Bermain Untuk Pengembangan Kreativitas Dan Kognitif Anak Usia Dini. Vol 10. No 1.
Mulyasa, E. 2012. Manajemen PAUD. Bandung: Remaja Rosdakarya Offset.
Mulyasa. (2014). Pengembangan dan Implementasi Kurikulum 2013. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Prastowo, Andi. 2016. Metode Penelitian Kualitatif dalam Perspektif Rancangan Penelitian. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media.
Priyanto, Aris. 2014. Pengembangan Kreativitas Pada Anak Usia Dini Melalui Aktivitas Bermain. Jurnal Ilmiah Guru “COPE”, No 2.
Rachmawati, Yeni dan Euis Kurniati. 2011. Strategi Pengembangan Kreativias Pada Anak. Jakarta: KENCANA.
Saptono. 2011. Dimensi-dimensi Pendidikan Karakter Wawasan, Strategis, Praktis. Jakarta: Erlangga. karakter anak
Soedarso, Syakir Muharrar & Sri Verayanti R, Kreasi Kolase, Montaze, Mozaik Sederhana, Penerbit Erlangga: 2006
Susanto, M., 2002:63 dalam bukunya Syakir Muharrar & Sri Verayanti R, Kreasi Kolase, Montaze, Mozaik Sederhana, Erlangga
Suryana, dadan. 2013. Pendidikan Anak Usia Dini (Teori dan Praktik Pembelajaran). Padang: UNP Press
Suryana, Yulsyofriend. 2011. Pembelajaran M

Downloads

Published

30-12-2019

How to Cite

Sari, H. M., Nofriyanti, Y., & Mayar, F. (2019). IMPLEMENTASI KEGIATAN KOLASE MENGGUNAKAN SERBUK KAYU TERHADAP PERKEMBANGAN KREATIVITAS ANAK DI PAUD PASIA MUTIARA PADANG. Jurnal Pendidikan Tambusai, 3(3), 1428–1433. https://doi.org/10.31004/jptam.v3i6.376

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check