Kepraktisan Penggunaan Video Pembelajaran Berorientasi Model Radec Berbantuan Aplikasi Powerpoint Untuk Siswa Kelas V Sekolah Dasar

Authors

  • Nurul Fhadillah Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas Negeri Padang, Indonesia
  • Yanti Fitria Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas Negeri Padang, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v6i2.3839

Keywords:

Video Pembelajaran, Powerpoint, Model RADEC

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan video pembelajaran yang berorientasi model RADEC pada tema 8 untuk siswa kelas V sekolah Dasar. Meskipun video pembelajaran saat ini sudah banyak beredar tetapi belum ada video pembelajaran yang dikembangkan sendiri oleh guru dengan memfasilitasi kegiatan-kegiatan yang membuat siswa terlibat aktif saat belajar. Untuk mengatasi hal tersebut maka perlu dikembangkan media video yang berorientasi model pembelajaran yang dirancang sesuai dengan kebutuhan siswa..Teknik pengumpulan data menggunakan lembar validasi, angket respon guru dan angket respon peserta didik.Produk yang dikembangkan diuji cobakan di salah satu SD di Kabupaten Tanah Datar Sumatera Barat dengan jumlah 19 orang peserta didik.Hasil penelitian dari media yang dikembangkan memperoleh rata-rata validasi 91.21% dengan kategori sangat valid. Hasil uji coba dinyatakan sangat praktis dilihat dari hasil respon guru yaitu 89,28% dengan kategori sangat praktis. Hasil respon peserta didik 94,29 % dengan kategori sangat praktis. Dengan demikian media yang dikembangkan sudah layak digunakan dalam pembelajaran.

References

Arikunto,Suharsimi. 2014. Prosedur Penelitian suatu Praktk. Jakarta: Rineka Cipta.

Adini,S.R. dan Yanti Fitria(2021). Pengaruh Model RADEC pada Pembelajaran Tematik Terhadap Hasil Belajar Peserta Didik Sekolah Dasar.Jurnal Basicedu.P-ISSN 2580-3735 e-ISSN 2580-1147.VOL 5,No 3Fitria,Yanti., dan Helsa, Yullys. (2019). Pengembangan Model Pembelajaran Science ter-Integrasi Mathematics Berbasis PBL. Jurnal Ilmiah Teknologi Pendidikan, 7(1). 1-11.

Ariani, Yetti., dan Fatia, Ismiranda. (2020). Pengembangan Media Articulate Storyline 3 pada Pembelajaran Faktor dan Kelipatan Suatu Bilangan di Kelas IV Sekolah Dasar. Journal of Basic Education Studies, 3(2). 503 511.

Fitria,Y. & I. W. (2020). Pengembangan Model Pembelajaran PBL Berbasis Digital Untuk Meningkatkan Karakter Peduli Lingkungan dan Literasi Sains. Yogyakarta: CV Budi Utama.

Fitria,Yanti. (2020). Optimalisasi Karakter Peserta Didik Di Era Digital Melalui Pembelajaran Sains Berorientasi Pendekatan STEM. Prossiding Seminar Nasional Pendidikan Guru Sekolah Dasar, halaman 1-11. ISBN: 978-623- 91681-0-0.

Fitriani,Mdan Arwin,A.(2021).Pengembangan Media Pembelajaran Video Growtopia Powerpoint pada Tema 7 Subtema 2 Indahnya Keragaman Budaya Negeriku Siswa Kelas IV Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(1), 1240–1247. Setiawan,D.Tatat.H,Wahyu.S,. (2019). Kemampuan Menulis Teks Eksplanasi Siswa Kelas 5 Sekolah Dasar Melalui Model Read, Answer, Disscuss, Explain, And Create. jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, ISSN Cetak : 2477-2143 ISSN Online : 2548-6950 Volume IV Nomor 1.

Purwanto,ngalim.2013. Prinsip_prinsip dan Teknik Evaluasi Pembelajaran. Andung: Remaja Rosdakarya

Sopandi,W.,Handayani,H.,Dadan,S.(2019). Dampak Perlakuan Model Pembelajaran RADEC Bagi Calon Guru Terhadap Kemampuan Merencanakan Pembelajaran Di Sekolah Dasar. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, ISSN Cetak : 2477-2143 ISSN Online : 2548-6950 Volume IV Nomor 01

Soepandi,W.Pratama,A.Y.2020.Pengaruh model pembelajaran RADEC terhadap keterampilan berpikir tingkat tinggi siswa sekolah dasar. Jurnal P-ISSN 2443-1591 E-ISSN 2460-0873. Volume 6, Nomor 2, November 2020, pp. 191-203

Downloads

Published

20-05-2022

How to Cite

Fhadillah, N., & Fitria, Y. (2022). Kepraktisan Penggunaan Video Pembelajaran Berorientasi Model Radec Berbantuan Aplikasi Powerpoint Untuk Siswa Kelas V Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(2), 12653–12660. https://doi.org/10.31004/jptam.v6i2.3839

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check