Pengaruh Minat Siswa terhadap Pemilihan Kegiatan Ekstrakurikuler di SMK N 2 Kota Jambi

Authors

  • Evi Enjelina Panjaitan Program Studi Bimbingan dan Konseling, Universitas Jambi, Indonesia
  • Nelyahardi Gutji Universitas Jambi , Indonesia
  • Siti Amanah Universitas Jambi , Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v6i2.4289

Keywords:

Minat Siswa, Ekstrakurikuler, Pramuka

Abstract

Sekolah merupakan Lembaga Pendidikan formal yang di dalamnya terdapat  tiga kegiatan yaitu; Intrakurikuler, Ekstrakurikuler, dan Korikuler. Pada penelitian ini, peneliti meneliti kegiatan ekstrakurikuler pramuka. Tujuan dari Penelitian ini adalah untuk melihat pengaruh minat siswa terhadap ekstrakurikuler pramuka. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan pendekatan Ex Post Facto. Hasil penelitian ini menunjukkan terdapat pengaruh minat siswa terhadap pemilihan ekstrakurikuler pramuka yaitu dengan nilai determinasi dilihat dari tabel Model Summary, nilai R Square 0,734 dan nilai R 0,857. Berdasarkan kriteria penafsiran minat siswa berada pada kriteria tinggi dengan nilai persentase 78,19% dan untuk pemilihan ekstrakurikuler pramuka berada pada kriteria tinggi dengan nilai persentase 74,67%. Pada penelitian ini terdapat pengaruh yang positif dan signifikan antara minat siswa terhadap pemilihan kegiatan ekstrakurikuler pramuka.

References

Anwar, S. (2015). Management Of Student Development. Riau: Yayasan Indragiri

Ardianto. (2020). Karya Inovasi Guru Penggerak. Semarang: Qahar Publisher

Creswell W. (2010). Research Design. Yogyakarta: PUSTAKA BELAJAR

Djaali. (2018). Psikologi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Peraturan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan RI. No. 62. (2014) Kegiatan Ekstrakurikuler Pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah

Kwartir Nasional Gerakan Pramuka. (2011). Kursus Mahir Untuk Pembina Pramuka. Semarang: Pusat Pendidikan dan Pelatihan Tingkat Cabang cakrabaswara.

Prihatin, E. (2014). Manajemen Peserta Didik. Bandung: ALFABETA.

Rahmatika. (2015). Buku Pintar Pramuka Edisi Pelajar. Jakarta: Bee Media

Sinambela, P. (2014) . Metode Penelitian Kuantitatif. Yogyakarta: Graha Ilmu

Sutja, dkk. (2017). Penulisan Skripsi. Yogyakarta: Wahana Resolusi.

Taufik, dkk. (2020). Manajemen Pendidikan Jasmani. Jawa Barat: Adanu Abhimata.

Tohardi, A. (2019). Buku Ajar Pengantar Metodologi Penelitian Sosial + Plus. Pontianak: Tanjungpura University

Downloads

Published

16-06-2022

How to Cite

Panjaitan, E. E. ., Gutji, N. ., & Amanah, S. . (2022). Pengaruh Minat Siswa terhadap Pemilihan Kegiatan Ekstrakurikuler di SMK N 2 Kota Jambi. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(2), 11591–11593. https://doi.org/10.31004/jptam.v6i2.4289

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check